Industri pengolahan nonmigas khususnya sektor padat karya menjadi prioritas pemerintah guna mendatangkan investasi pada tahun-tahun mendatang. Komitmen investasi yang masuk…
Sejumlah usulan tax holiday yang diajukan Kementerian Perindustrian kepada Kementerian Keuangan atas tujuh perusahaan tidak bisa selesai pada tahun ini.
Ekonom Institute for the Development of Economics and Finance (Indef) Aviliani berpendapat industri pulp dan kertas perlu lebih memfokuskan ekspor ke China dan Asia selain…
Pelaku usaha lebih optimistis dibandingkan dengan pemerintah dalam hal ini Kementerian Perindustrian (Kemenperin) atas prospek industri pada 2015. Asosiasi Pulp dan Kertas…
Perkembangan investasi di sektor besi baja asal Korea Selatan seolah tertahan, salah satunya dialami Krakatau Posco atas rencana pembangunan pabrik baja kedua.nn
Industri bubur kertas dan kertas mampu mendatangkan investasi US$20 miliar dalam tiga tahun mendatang asalkan pemerintah memfasilitasi usance letter of credit dengan diskonto…
Asosiasi Minuman Ringan (Asrim) menolak pengenaan cukai untuk MRKP. Produsen menilai tidak ada dasar yang kuat untuk menjadikan barang ini sebagai objek cukai.
Menteri Perindustrian Saleh Husin menyatakan pada tahun depan keseluruhan industri pengolahan nonmigas ditargetkan tumbuh 6,1%. Persentase ini susut dibandingkan dengan target…