Sebuah survei yang dilakukan oleh lembaga riset yang berbasis di London Z/Yen Group mengungkapkan bahwa Singapura naik mengalahkan Hong Kong sebagai pusat keuangan dunia…
Pihak berwenang di Ibukota Indonesia menindak tegas eksploitasi anak setelah menyeruaknya sejumlah besar kasus mulai dari pekerja anak di bawah kekerasan hingga pelecehan…
Diizinkannya anggota TNI, Polri dan PNS mencalonkan diri sebagai pemimpin daerah tanpa mundur dari pekerjaan atau jabatannya akan membuat politik dianggap murah.
Duta Besar Ekuador, salah satu negara di garis khatulistiwa, Rodrigo Riofrio hari ini melakukan kunjungan terakhir sekaligus berpamitan kepada pimpinan DPR.
China meminta negara-negara yang berpartisipasi dalam konferensi tingkat tinggi G20, di kota Hangzhou, tahun ini untuk memberikan daftar nama-nama kelompok teroris dan anggotanya.…
Indonesia akan melanjutkan eksekusi hukuman mati terhadap pengedar narkoba tahun ini, setelah jeda singkat sejak eksekusi kontroversial tahun lalu yang kebanyakan dilakukan…
Anggota DPR dari Fraksi Partai Gerindra A. Riza Patria menyebutkan pihaknya mendorong agar pemerintah mengizinkan PNS, TNI, Polri dan perangkat pelayan masyarakat lainnya…
Majelis Nasional Vietnam menyetujui penunjukan Nguyen Xuan Phuc sebagai perdana menteri negara tersebut pada Kamis, melengkapi trio kepemimpinan inti baru yang akan memerintah…
Fiji memberlakukamn jam malam nasional pada Kamis (7/4/2016) seiring dengan pengkajian kerusakan oleh pejabat akibat angin siklon kategori tiga yang melintas ke arat selatan…
China yakin mampu mengatasi perselisihan bisnis denganMyanmar melalui pembicaraan ramah tamah, ujar Menteri Luar Negeri negara tirai bambu tersebut Wang Yi usai pertemuannya…
Tim penyelamat Pakistan berusaha menemukan 23 orang yang terkubur akibat tanah longsor di wilayah pegunungan sebelah utara sementara jumlah korban meninggal akibat curah…
Seorang kiper kelahiran Australia berusia 18 tahun menjalani perawatan intensif di sebuah rumah sakit di Malaysia setelah dilaporkan tersambar petir di Malaka.
Sebuah laporan mengungkapkan bahwa populasi sub-spesies gorila terbesar di dunia menurun drastis sebesar 77% dalam dua dekade terakhir. Penurunan ini berkaitan dengan kegiatan…
Angka eksekusi mati di dunia pada 2015 menjadi yang tertinggi sejak 1990 dan hampir 90% kasus terjadi di tiga negara yakni Iran, Arab Saudi, dan Pakistan.
Ketua Komisi IV DPRI RI Edhy Prabowo mengajukan protes kepada Ketua DPR Ade Komarudin dalam Pembukaan Sidang Paripurna di gedung DPR RI atas ucapannya yang dianggap merendahkan…