JAKARTA: Pemerintah perlu mewaspadai pelebaran defisit APBN-P 2012 akibat tidak tercapainya target lifting minyak, di samping terus memantau fluktuasi kurs.Anggito Abimanyu,…
JAKARTA: Perbaikan prospek ekonomi nasional dan redanya kekhawatiran kenaikan harga pangan mendongkrak Indeks Kepercayaan Konsumen pada Mei 2012 ke level 91,3 atau naik 9,5%…
JAKARTA: Badan Pusat Statistik memperkirakan dampak inflasi yang timbul dari kebijakan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono melarang kendaraan dinas pemerintah, BUMN dan BUMD…
JAKARTA: Kementerian Keuangan mengaku keberatan apabila pemerintah harus berkontribusi hingga Rp3 triliun untuk ongkos studi kelayakan proyek Jembatan Selat Sunda.Menteri…
JAKARTA: Pemerintah mengungkapkan defisit neraca ekspor-impor pada April 2012 merupakan dampak pelemahan global yang merembet melalui jalur perdagangan.Plt. Kepala Badan…
JAKARTA : Badan Pusat Statistik memperkirakan dampak depresiasi rupiah terhadap inflasi akan tampak pada bulan depan yang ditandai oleh lonjakan harga emas perhiasan.Sasmito…
JAKARTA: Gejolak ekonomi Eropa mulai meredam laju konsumsi domestik yang tercermin dari tingkat inflasi Mei 2012 mencapai 0,07%.Sasmito Hadi Wibowo, Direktur Statistik Harga…
JAKARTA: Pemerintah mengakui pelemahan rupiah terhadap dolar AS berisiko memperlebar defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Perubahan (APBN-P) 2012 lebih dari 2,23%.Rofyanto…
JAKARTA: Di tengah gejolak pasokan valas di dalam negeri, pemerintah berharap pencantuman bank devisa dalam dokumen Pemberitahuan Ekspor Barang (PEB) dapat memberikan catatan…
JAKARTA: Pemerintah mengapresiasi instrumen moneter yang diinisiasi Bank Indonesia untuk menyerap valas dan menstabilkan nilai tukar.Menteri Keuangan Agus D.W. Martowardojo…
JAKARTA: International Institute Management Development (IMD) merilis penurunan peringkat daya saing Indonesia dari posisi 37 ke posisi 42 dari 59 negara.Stephane Garelli,…
JAKARTA: Pemerintah meluncurkan Rencana Aksi Daerah Pangan dan Gizi (RAD-PG) sebagai panduan perencanaan, pelaksanaan, pemantauan, dan evaluasi pembangunan pangan dan gizi…
JAKARTA: Pemerintah tidak akan menambah anggaran operasional kendaraan dinas pegawai negeri sipil meskipun presiden menginstruksikan pelarangan konsumsi BBM bersubsidi bagi…