Pemerintah Kota Bogor meminta Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Pakuan memberikan bantuan air bersih pada warga yang membutuhkan, menyusul mulai terjadinya kekurangan…
Bakal calon wali kota Depok dari PDIP Dimas Oky Nugroho mengatakan partainya belum memastikan jadwal pendaftaran ke KPU Depok ihwal pencalonannya pada Pilkada Depok 2015.
Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Depok Misbahul Munir memprediksi jumlah para pendatang baru di Depok tahun ini mencapai sekitar 36.500 orang.
Bakal calon wakil wali kota Depok yang diusung Partai Gerindra, Pradi Supriatna mengaku tak ada masalah jadi pendamping Idris Abdul Shomad dari PKS pada Pilkada Depok 2015.
Sedikitnya, dalam sehari ada 150 orang dari luar daerah datang ke Kota Depok untuk mengadu nasib. Mereka mencari kerja dan menciptakan lahan pekerjaan.
Koalisi Partai Keadilan Sejahtera-Partai Gerindra akhirnya mengusung nama Idris Abdul Shomad-Pradi Supriyatna untuk calon wali dan wakil wali kota Depok periode 2016-2020.
Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, menegaskan seluruh kader yang maju jadi calon kepala daerah pada pilkada serentak Desember 2015 harus menjadi petugas partai.
Koordinator Gerakan Masyarakat Selamatkan Kota Depok, Rachman Tiro, menilai Ketua Dewan Pimpinan Cabang PDIP Kota Depok Hendrik Tangke Allo lemah dalam menjaring calon wali…