Kalangan pengusaha angkutan umum di Kota Depok belum berencana menurunkan tarif angkutan umum. Padahal harga bahan bakar minyak telah turun sejak awal tahun ini.
Kendati tarif angkutan umum untuk semua trayek di Kota Bogor telah turun sebesar Rp500, kalangan pengusaha angkutan di Kabupaten Bogor belum berani menetapkan tarif baru.
Kalangan pengusaha angkutan umum di Kota Bogor memastikan telah menurunkan tarif angkutan sebesar Rp500 menyusul telah diturunkannya harga BBM pada awal tahun ini.
Keberadaan Kebun Raya Bogor sebagai wahana alam tidak hanya dijadikan sebagai objek wisata. Selain sebagai tempat wisata, Kebun Raya memiliki sejumlah fungsi.
Pemerintah diminta mengeluarkan kebijakan strategis untuk mengantisipasi dampak perubahan iklim yang dapat membahayakan kehidupan manusia dan lingkungan.
Kalangan peternak perunggasan meminta pemerintah membatasi perizinan impor bahan baku ayam olahan sebagai upaya meningkatkan daya saing produk dalam negeri.