Kala mengunjungi Museum Bahari Jakarta, Perdana Menter Lars Lkke Rasmussen bersama dengan Menteri Koordinator Kemaritiman Indonesia, Luhut B. Pandjaitan, berkesempatan menyaksikan…
Dana bantuan sosial melalui Program Keluarga Harapan (PKH) dinilai bankir sebagai salah satu resep jitu menggerakkan kembali daya beli masyarakat yang belum optimal.
Persoalan daya beli masyarakat masih menjadi tantangan terbesar bagi para bankir yang kini dituntut untuk lebih memaksimalkan fungsi intermediasi perbankan.
Di sela-sela Rapat Dewan Gubernur Bank Indonesia selama dua hari ini (18/10/2017-19/10/2017, wajah Agus Martowardojo selalu menampakkan senyum gembira. Maklum saja, Gubernur…
Sejak penggunaan BI 7-Day Repo Rate sebagai suku bunga acuan berlaku mulai 19 Agustus 2016, tercatat hanya tiga kali posisinya berubah menjadi lebih rendah.n
Pemerintah kini tengah memberikan fokus perhatian lebih terhadap penataan kembali aset-aset negara yang selama ini seakan belum memiliki data dan informasi komprehensif untuk…
Peningkatan kesejahteraan yang merata menjadi salah satu hal yang menonjol sebagai pesan Presiden Joko Widodo kala membacakan Nota Keuangan 2018 di hadapan para wakil rakyat,…
PT Bank BNI Syariah menyepakati kerja sama dengan PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) mengenai penyaluran pembiayaan untuk pembelian bus mitra Transjakarta yang ditujukan…
JAKARTA-- PT Bank Mandiri Tbk., menyalurkan pembiayaan sebesar US$100 Juta kepada PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) (SMI) dalam rangka mendukung percepatan pembangunan…
PT Bank Danamon Indonesia Tbk. menggandeng PT Bridgestone Tire Indonesia dalam kerja sama layanan Financial Supply Chain yang menyediakan pembiayaan kepada distributor Bridgestone.
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk bersama dengan Baitulmaal Muamalat (BMM) salurkan 20.000 paket bantuan khusus bulan Ramadan. Paket bantuan senilai total Rp6 miliar itu diberikan…
Dewan Komisaris Faber-Castell AG menunjuk Daniel Rogger sebagai Chief Executive Officer (CEO) yang baru mulai 1 Juni 2017, melanjutkan peran Count Anton-Wolfgang von Faber-Castell,…
Menteri ESDM Ignasius Jonan melakukan pertemuan dengan Kementerian Ekonomi, Perdagangan dan Industri Jepang membahas investasi bidang energi di Indonesia
Korporasi multinasional Mitsubishi Corp. memberikan komitmen untuk membantu perekonomian Indonesia dengan ikut terlibat dalam sejumlah proyek energi nasional.