Sebanyak 18 toko yang merupakan bagian dari paket wisata murah dari China ke Bali sepakat untuk menghentikan praktik komisi ‘jual beli kepala’ per 1 Desember 2018.
Pelari asal Amerika Serikat Andrew Keily dengan catatan waktu 01:58:46 berhasil menjuarai Herbalife Bali International Triathlon 2018 kategori Olympic Distance Course Pria…
ASEAN Public Relations Network (APRN) dan Public Relations Institute of Australia (PRIA) berkolaborasi meningkatkan kompetensi para pelaku kehumasan atau public relation.
Pemkab Badung terus berupaya meningkatkan layanan untuk kenyamanan dan keamanan wisatawan di antaranya melalalui ‘command center’ yang akan segera diresmikan.
Para delegasi Annual Meeting IMF-World Bank Group (WBG) 2018 mengunjungi sejumlah destinasi wisata di Kabupaten Gianyar seperti Ubud, Tirta Empul, dan Taman Nusa.
Pameran seni rupa kontemporer Art Bali mewarnai Pertemuan Tahunan The International Monetary Fund-World Bank Group yang digelar di kawasan The Nusa Dua. Selain dinikmati…
Operator Telkomsel mencatat trafik layanan data di Nusa Dua, Bali saat berlangsungnya Pertemuan Tahunan IMF-World Bank Group naik sekitar 23% dibandingkan dengan hari biasa.
Blue Bear Skatepark Desa Sayan, Ubud membidik wisatawan dengan minat khusus pada olah raga skateboard sekaligus mengembangkan sport tourism dan edukasi lingkungan.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karangasem siap mengembangkan konsep pariwisata kreatif dan bertanggung jawab melalui branding destination “Karangasem, The Spirit of Bali.”
XL Axiata secara khusus mempersiapkan jaringan telekomunikasi dan data untuk mendukung kelancaran Pertemuan Tahunan IMF-World Bank Group di Nusa Dua, Bali, 8-14 Oktober 2018.