Pernyataan itu disampaikan oleh Airlangga di kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (5/6/2019) seusai dirinya bersilaturahmi dengan Presiden Joko Widodo.
Sebuah peristiwa unik terjadi di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (5/6/2019) ketika Presiden Joko Widodo atau Jokowi menggelar acara silaturahmi (open house).
Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin berharap masyarakat yang memiliki perbedaan pilihan politik bisa saling memaafkan dalam momentum Idulfitri 1440 H.
Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo akan menggelar silaturahmi (open house) Idulfitri 1440 Hijriah di Istana Negara, Jakarta, pada hari Rabu (5/6/2019),…
Dengan berlatar suasana mudik menjelang hari raya, Presiden juga menyampaikan harapannya agar Idulfitri 1440 H ini dapat menjadi ajang untuk mempererat kembali semangat persatuan…
Dengan berpedoman pada Pancasila sebagai ideologi negara, Indonesia sejak awal berdirinya telah terbukti mampu untuk menghadapi masa-masa sulit dan tantangan yang ada.
Presiden Joko Widodo menyampaikan ucapan duka cita atas meninggalnya Kristiani Herrawati Yudhoyono atau Ani Yudhoyono, istri Presiden Indonesia Ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono.
Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) masih menunggu permintaan dari Polri mengenai penelusuran aliran dana untuk aksi 22 Mei 2019 yang menimbulkan kerusuhan…
Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) mengapresiasi upaya perbaikan pertanggungjawaban pelaksanaan APBN yang dilakukan oleh pemerintah di tingkat kementerian atau lembaga maupun…
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menyatakan pengawalan terhadap dirinya diperketat menyusul adanya target pembunuhan terhadap sejumlah pejabat negara.