Kebutuhan pendanaan yang cukup besar membuat sejumlah emiten milik negara menyiapkan aksi korporasi melalui rencana emisi surat utang (obligasi) ataupun mencari pinjaman…
Bisnis.com, JAKARTA--- Korporasi konstruksi milik negara, PT Adhi Karya (Persero) Tbk., mengantongi kontrak baru senilai Rp5,3 triliun sepanjang Januari-Mei 2016.
Korporasi konstruksi dan investasi milik negara, PT Waskita Karya (Persero) Tbk., mendapatkan fasilitas pinjaman senilai Rp3,7 triliun dari PT Sarana Multi Infrastruktur…
Perusahaan konstruksi dan investasi milik negara, PT Wijaya Karya (Persero) Tbk., memperkirakan perolehan kontrak baru sebesar Rp15,86 triliun pada semester I/2016 atau meningkat…
PT Angkasa Pura II (Persero) menyatakan sistem pendukung kelistrikan di Terminal 3 Ultimate Bandara Internasional Soekarno-Hatta telah dievaluasi dan diperbaiki.
Bisnis.com, JAKARTA--- Publikasi PT Henan Putihrai menyatakan sektor utama yang akan diuntungkan apabila program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) berhasil dilakukan dan berjalan…
Rencana privatisasi oleh dua BUMN yaitu rencana penawaran saham perdana (IPO) PT Perkebunan Nusantara VII dan penerbitan saham baru (rights issue) PT Kimia Farma (Persero)…
Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro menggantikan Menteri BUMN Rini Soemarno ketika membahas anggaran Kementerian BUMN dalam rapat dengan Komisi VI DPR.
Apakah pembangunan infrastruktur sudah berjalan sesuai dengan harapan pelaku bisnis? Bagaimana perkiraan dampak pembangunan itu terhadap anak emas yaitu BUMN sektor konstruksi?
Bisnis.com, JAKARTA--- Korporasi semen milik negara, PT Semen Indonesia (Persero) Tbk., mendirikan anak usaha yang menggarap bisnis internasional dengan modal dasar Rp20…
PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menetapkan kembali peringkat AA (double A) terhadap obligasi yang pernah diterbitkan oleh korporasi jalan tol milik negara, PT Jasa…
Korporasi tambang milik negara, PT Antam (Persero) Tbk., melakukan pengeluaran preliminary sebesar Rp1,54 miliar untuk kegiatan eksplorasi pada Mei 2016 yang berfokus pada…
Korporasi farmasi milik negara, PT Kimia Farma (Persero) Tbk., melakukan kerjasama pendayagunaan aset tetap dengan pola bangun guna serah tanah senilai Rp149,47 miliar dengan…
PT Semen Gresik, anak usaha PT Semen Indonesia (Persero) Tbk., mengantongi pinjaman senilai Rp3,96 triliun yang bakal digunakan untuk mendanai proyek pabrik Rembang, Jawa…
Bisnis.com, JAKARTA--- Perusahaan konstruksi dan investasi milik negara, PT PP (Persero) Tbk., mengantongi kontrak baru senilai Rp7,2 triliun pada Januari-Mei 2016 atau 22,23%…
Bisnis.com, JAKARTA--- Pengelola gerai makanan cepat saji California Fried Chicken (CFC), PT Pioneerindo Gourmet International Tbk., berencana membuka 40 gerai baru pada…
Dua perusahaan konstruksi dan investasi milik negara, PT Waskita Karya (Persero) Tbk., dan PT Wijaya Karya (Persero) Tbk., mengincar kontrak baru senilai total Rp62 triliun…