Perdana Menteri Datuk Seri Najib Razak diperkirakan akan mengumumkan perombakan kabinet pada Senin, menyusul kekosongan tiga posisi menteri dan dua wakil menteri.
Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Herman Khaeron menginginkan distribusi bahan pangan khususnya sembako jangan sampai dipandang remeh sehingga peran negara perlu segera diperkuat…
PT Angkasa Pura II Bandar Udara (Bandara) Sultan Syarif Kasim (SSK) menyatakan perusahaan penerbangan akan memberikan ganti rugi kepada para calon penumpang jika terjadi…
PT Pertamina (Persero) memperkirakan konsumsi Premium bakal mengalami kenaikan hingga 50% saat puncak arus mudik pada H-4 Lebaran atau Sabtu (2/7/2016).
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini cuaca hujan dengan intensitas sedang hingga lebat untuk sebagian wilayah Jakarta, Bogor,…
Menteri Perhubungan Ignasius Jonan menyatakan jika "extra flight" atau penambahan jadwal penerbangan harus ditempatkan pada slot penerbangan yang kosong saat pelaksanaan…
Prancis cemas bahwa Inggris suatu saat mungkin menurunkan kekuatan militernya di luar Uni Eropa dan meninggalkan tetangganya untuk memainkan peran sebagai satu-satunya kekuatan…
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Yuddy Chrisnandi meminta pegawai negeri sipil untuk tidak cuti minimal sepekan setelah Lebaran,…
Pebalap Ducati Andrea Dovizioso akan mengawali putaran MotoGP Belanda pada Minggu di posisi start terdepan, setelah sesi kualifikasi pada sore hari di Assen yang basah dan…
Pada saat dunia masih berusaha mencerna keputusan Inggris untuk keluar dari Uni Eropa (UE), negara Amerika Latin menanggapi dengan campuran kehawatiran dan penghormatan yang…
Dinas Perhubungan dan Tansportasi (Dishubtrans) DKI Jakarta akan melakukan pengawasan terkait pemberlakuan kebijakan pembatasan kendaraan ganjil genap di sembilan persimpangan…
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Rokan Hilir Provinsi Riau mengimbau perusahaan yang beroperasi di daerah ini agar membayarkan tunjangan hari raya bagi karyawannya…
Dengan sasaran menjamin Internet terbuka, yang dapat digunakan secara bebas, aman, terpercaya dan diakses semua orang, pemerintah, perusahaan dan masyarakat sipil harus bersatu…
Para pejabat senior Turki pada Jumat (24/6/2016) mengatakan Turki mendukung Uni Eropa yang kuat dan bersatu, dengan keinginan untuk bergabung sebagai anggota "yang terhormat…
Beberapa jam setelah referendum menunjukkan bahwa Inggris memutuskan keluar dari Uni Eropa, sejumlah wali kota di Brussel melaporkan adanya gelombang warga Inggris yang menanyakan…