Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengatakan segera membebastugaskan Bupati Banyuasin Yan Anton Ferdian karena dugaan tindak pidana korupsi di pemerintah daerahnya.
Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita mengharapkan adanya akses yang lebih mudah untuk ekspor buah-buahan ke China karena selama ini proses registrasi produk tersebut dinilai…
Anggota Komisi IV DPR RI Ono Surono mengingatkan masih adanya sejumlah pihak yang menginginkan kapal ikan asing masuk ke Indonesia sehingga diharapkan Menteri Kelautan dan…
Rapat internal Komisi I DPR menyatakan Komjen Pol Budi Gunawan layak dan patut menjadi Kepala Badan Intelijen Negara, setelah yang bersangkutan memaparkan visi-misi dalam…
Wakil Presiden Jusuf Kalla menginstruksikan jajaran pengurus Palang Merah Indonesia untuk mengurangi rapat yang dianggapnya justru lebih banyak menghabiskan uang dan waktu.
Seorang mantan menteri pemerintah Swedia diperintahkan untuk membayar denda sebesar 40.000 krona (Rp61 juta) setelah ia tertangkap menyetir dalam keadaan mabuk.
Pemilik Agung Sedayu Grup Sugianto Kusuma alias Aguan keberatan dengan besaran kontribusi tambahan sebesar 15 persen dari nilai NJOP total lahan yang dijual dalam Raperda…
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti 'berkeluh kesah' soal impor garam dan garam produksi rakyat. Pasalnya, masalah tersebut tidak kunjung usai meski banyak langkah…
PT Jasa Marga (Persero) Jakarta-Cikampek mengumumkan pelarangan angkutan bermuatan tonase besar untuk melewati ruas tol maupun jalan biasa pada Jumat (9/9) hingga Senin (12/9)…
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) diharapkan dapat lebih memperhatikan nasib nelayan dan anggota keluarganya saat musim susah melaut dan juga ketika musim kemarau…
Anggota Komisi I DPR dari Fraksi Partai Golkar, Bobby Rizaldi mengatakan fraksinya memberikan persetujuan Budi Gunawan sebagai Kepala BIN, tanpa perlua mendalami visi-misi…
Menko Bidang Kemaritiman sekaligus Pelaksana Tugas (Plt) Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Luhut Binsar Panjaitan menyatakan punya firasat bahwa Presiden Joko Widodo…
Perajin industri tahu di Desa Tuksono, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, menggunakan kedelai impor karena ketersediaan kedelai lokal tidak mencukupi kebutuhan…
Calon Kepala Badan Intelijen Negera, Komjen Pol Budi Gunawan memaparkan potensi ancaman keamanan nasional, sehingga harus dibangun sistem keamanan nasional yang merupakan…
China memulangkan sepertiga dari 100 buron utama dalam perkara korupsi, yang melarikan diri ke luar negeri, kata kepala penumpas kejahatan suap dari Partai Komunis, Selasa…
KPK akhirnya menahan anggota Komisi V DPR dari fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) Andi Taufan Tiro seusai diperiksa sebagai tersangka dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi…
Jumlah penonton film produksi Makassar, Uang Panai, mencapai jumlah 200.000 dalam waktu sepekan dengan penonton terbanyak di dua kota, Makassar dan Palu.
Investor China di bawah naungan PT Zhongxianfeng New Energy saat ini tengah membangun industri kayu yakni pabrik penggergajian kayu dan kayu lapis di daerah Delta Pawan Kabupaten…