Prospek bisnis bank devisa dalam 1-2 tahun mendatang dinilai kurang menjanjikan. Kondisi ekonomi global saat ini belum terlalu menguntungkan untuk memperkuat bisnis tersebut.
Upaya sejumlah bank untuk naik kategori Bank Umum Kelompok Usaha (BUKU) secara organik dinilai bakal sulit karena persaingan yang semakin ketat tahun ini.
Bisnis remitansi sejauh ini memang cukup menggiurkan termasuk bagi perbankan. PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk misalnya telah mematok target pendapatan dari bisnis…
Asosiasi Penyelenggara Pengiriman Uang Indonesia (APPUI) meminta Bank Indonesia mengatur lebih jelas bisnis bank di bidang remitansi agar tidak terjadi perebutan lahan dengan…
PT Bank Rakyat Indonesia Tbk sudah menyiapkan anggaran untuk memulai migrasi kartu kredit maupun debit dari magnetis ke chip yang akan dimulai pada semester kedua tahun ini.
Upaya mengintegrasikan sistem pembayaran di Indonesia masih menemui berbagai kendala, padahal pemberlakuan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) tinggal setahun lagi.
PT Bank Rakyat Indonesia sudah memproyeksikan penyaluran kredit tahun ini akan tumbuh 20%-22%. Penyaluran kredit ke segmen mikro diproyeksikan tumbuh hingga 23%, sedangkan…
Meski Bank Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memproyeksikan pertumbuhan kredit tahun ini masih di bawah 20%, namun sejumlah bank diperkirakan masih akan agresif…
Bank CIMB Niaga akan membayarkan bunga ke-5 Obligasi Berkelanjutan I perseroan Tahap I Tahun 2012 pada 29 Januari 2014. Total bunga yang akan dibayarkan Rp35,15 miliar,yang…
PT Bank ANZ Indonesia meluncurkan produk pinjaman tunai ANZ MoneyLine di Jakarta, Senin (27/1/2014). Melalui produk ini, nasabah dapat mengajukan pinjaman tunai hingga Rp200…
Bank Mandiri Tbk (BMRT) menggencarkan eskpansi tahun ini. Setelah mengakuisisi PT Asuransi Jiwa Inhealth Indonesia (Inhealth) kali ini bank pelat merah itu mengarahkan radarnya…
PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) memberikan rating AA- kepada PT Bank Resona Perdania dan medium term note (MTN) III/2010 dan MTN IV/2012 mereka yang bernilai Rp600…
Dana hasil penawaran umum terbatas (PUT) III dengan hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) oleh PT Bank Negara Indonesia Tbk. hingga akhir Desember 2013 masih tersisa Rp192,4…