Surat utang negara (SUN) kian menarik perhatian investor. Sepanjang awal tahun ini, investor asing tercatat menambah kepemilikannya di obligasi negara mencapai Rp6,2 triliun.
Produsen ban PT Multistrada Arah Sarana Tbk. (MASA) bersama Manchester United Soccer School memberikan program pelatihan sepak bola bagi 32 anak terpilih di kampus Universitas…
Perusahaan bahan kimia dasar dan khusus, PT Lautan Luas Tbk. (LTLS) menyiapkan belanja modal antara Rp200 miliar – Rp300 miliar pada 2014 untuk mendukung rencana ekspansi…
Manajer Investasi PT Eastspring Investments Indonesia meluncurkan lini usaha bisnis institusi untu memberikan pengetahuan investasi mendalam bagi institusi dan retail customer…
Imbal hasil surat utang negara bertenor 10 tahun diproyeksi berada di level 7%-8% pada akhir tahun ini seiring adanya kekhawatiran kenaikan imbal hasil US Treasury.
Perusahaan bahan kimia dasar dan khusus, PT Lautan Luas Tbk. (LTLS) menambah investasi senilai US$40 juta untuk meningkatkan kapasitas produksi krimer di pabrik milik anak…
Banjir memang mendatangkan duka bagi sebagian besar warga Jakarta. Namun, di antara mereka, ada juga yang mendapat laba dengan memanfaatkan kondisi tersebut.nn
Perusahaan bahan kimia dasar dan khusus PT Lautan Luas Tbk. (LTLS) melalui anak usahanya PT Lautan Natural Krimerindo meningkatkan kapasitas produksi krimer 85,2% dari 21.600…
Margin penjualan PT Astra International Tbk. (ASII) dari sektor otomotif pada tahun lalu diperkirakan turun akibat ketatnya persaingan di antara kalangan agen tuggal pemegang…
Perusahaan otomotif raksasa nasional PT Astra International Tbk. (ASII) mengembankan sayap usahanya ke lini asuransi dengan menggandeng perusahaan asuransi asing Aviva plc.
Rata-rata volume perdagangan obligasi harian pada pekan lalu meningkat 66,1% dari Rp2,66 triliun per hari pada pekan sebelumnya menjadi Rp4,41 triliun per hari, seiring menurunnya…
Operator taksi PT Express Transindo Utama Tbk. (TAXI) melaporkan penggunaan hasil dana penawaran umum perdana mencapai Rp301,9 miliar, atau 75% dari nilai bersih yang diperoleh…
Pemerintah kembali akan menawarkan sukuk ritel dengan nilai sekitar Rp14,9 triliun pada Februari guna menambah pendanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).
PT Mandiri Sekuritas melihat 2014 akan menjadi tahun risiko dan kesempatan. Pihaknya memprediksi ekonomi Indonesia akan tumbuh dengan kuat tahun ini dengan perbaikan di daya…
Kendati tidak ada perubahan dari rating sebelumnya, lembaga pemeringkat efek lokal PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) telah memperbarui rating tiga perusahaan untuk…
Pemerintah diharapkan segera memperbaiki defisit neraca perdagangan agar asing kembali masuk ke pasar saham setelah selama 2013 melakukan aksi jual Rp20,647 triliun, tertinggi…
Kepemilikan asing di pasar obligasi domestik sepanjang tahun lalu tercatat naik sebesar 19,6% year-on-year dari Rp270,5 triliun menjadi Rp323,7 triliun