Sebagai langkah antisipasi untuk menjaga kestabilan cost of fund di tengah volatilitas pasar, pemerintah diyakini akan cenderung menerbitkan kombinasi SPN/SPNS dan obligasi…
Penyedia jasa angkutan laut PT Logindo Samudramakmur Tbk. (LEAD) mengaku telah memiliki dana dari kas internal untuk membayar utang valas perseroan yang jatuh tempo pada…
Penyedia jasa angkutan laut PT Logindo Samudramakmur Tbk. (LEAD) melaporkan jumlah utang valas perseroan yang jatuh tempo pada tahun ini mencapai US$40,62 juta.
Pengembang properti PT Jaya Real Property Tbk. (JRPT) melaporkan telah melakukan pembelian saham kembali (buyback) senilai Rp17,7 miliar sepanjang Desember 2013 - Maret 2014.
Penyedia jasa energi PT Elnusa Tbk. (ELSA) menyiapkan Rp400 miliar untuk pengembangan tiga lini usaha baru yaitu biodiesel, marine support, dan logistik.
Perusahaan penyedia jasa angkutan laut PT Pelayaran Nasional Bina Buana Raya Tbk. (BBRM) membukukan penurunan laba bersih sebesar 24,2% menjadi US$5,3 juta pada tahun lalu…
Penyedia jasa energi PT Elnusa Tbk. (ELSA) tengah mengkaji untuk mencari pinjaman senilai US$840 miliar sebagai upaya membiayai kebutuhan belanja modal tahun ini Rp1,2 triliun.
Perusahaan penyedia jasa energi PT Elnusa Tbk. (ELSA) berencana untuk mengakuisisi perusahaan pengolah biodiesel dengan nilai diperkirakan sekitar US$10 juta – US$15 juta.…
Perusahaan penyedia jasa energi PT Elnusa Tbk. (ELSA) mengharapkan PT Bank Mega Tbk. (MEGA) segera mencairkan dana deposito miliknya menyusul putusan Mahkamah Agung yang…
Perusahaan penyedia jasa energi PT Elnusa Tbk. (ELSA) mengklaim telah melunasi utang pinjaman bank senilai US$36 juta sepanjang tahun lalu, sehingga kas perseroan semakin…
Perusahaan penyedia jasa energi PT Elnusa Tbk. (ELSA) akan secara bertahap mengurangi porsi bisnis bermargin rendah (downstream) serta melakukan divestasi anak usaha atau…
Perusahaan penyedia jasa energi PT Elnusa Tbk. (ELSA) membukukan laba bersih Rp238 miliar pada tahun lalu, atau naik 86% dibandingkan capaian pada 2012 yakni senilai Rp127,9…
PT Indomobil Cahaya Prima, salah satu anak usaha PT Indomobil Sukses Internasional Tbk. (IMAS), telah melakukan peningkatan modal ditempatkan dan disetor Rp7 miliar.
Laba bersih PT Aneka Tambang (Persero) Tbk. (ANTM) melorot 86,3% menjadi Rp409,9 miliar dari Rp2,9 triliun pada tahun. Saatnya jual atau beli saham ANTM?nn
Investor sebaiknya mewaspadai adanya aksi ambil untung atau profit taking di pasar obligasi mengingat imbal hasil surat utang negara turun signifikan dalam beberapa waktu…
Pasar obligasi terus melanjutkan rally dalam beberapa hari terakhir. Analis memprediksikan rebound ini akan terus berlanjut seiring optimisme perekonomian Indonesia akan…
Membaiknya pasar obligasi domestik juga diikuti dengan penurunan credit default swaps (CDS) Indonesia. Menurut data yang dilansir Bloomberg, Rabu (5/3/2014), CDS terkoreksi…