Meski diwarnai aksi jual bersih investor, pergerakan indeks harga saham gabungan sepanjang pekan ini masih positif seiring mulai rebound-nya pasar saham dan dinaikkannya…
Direktur Utama Pefindo Salyadi Saputra mengatakan hingga saat ini sudah menerima mandat sekitar Rp32,67 triliun dari 26 perusahaan yang menerbitkan obligasi semester I/2015.
Hari ini, uji kelayakan dan kepatutan calon Direktur Utama Bursa Efek Indonesia periode 2015-2018 dilakukan. Adapun, Darmin Nasution ikut terlibat dalam proses pengujian…
Meski saat ini turun satu peringkat di urutan keenam sebagai broker dengan nilai transaksi perdagangan saham terbesar, PT Mandiri Sekuritas optimistis bisa masuk tiga besar…
Kepemilikan reksa dana pada instrumen surat berharga negara melonjak hingga 17,47% sepanjang tahun berjalan ini. Pertumbuhan tersebut cukup signifikan dibandingkan dengan…
Jumlah manager investasi yang beroperasi di Indonesia terus bertambah. Sepanjang tahun berjalan ini, sudah dua manajer investasi yang mencatatkan diri di Indonesia.nn
Anak usaha PT ABM Investama Tbk. di bidang penyedia solusi ketenagalistrikan, PT Sumberdaya Sewatama menyiapkan belanja modal Rp2,1 triliun guna membiayai sejumlah proyek…
Guna memberikan dukungan pada pelaku usaha kecil menengah, Bank DKI menggelar acara bertema "Serbu Pasar" yang akan diselenggarakan pada Sabtu (16/5/2015).
Emiten rokok, PT Bentoel Internasional Investama Tbk. siap meningkatkan penjualan melalui pasar ekspor seiring dengan prioritas perusahaan dalam meningkatkan penjualan perseroan…
Setelah pasar saham terkoreksi, kini menyusul kinerja pasar obligasi ikut tertekan sehingga diprediksi membuat kinerja reksa dana pendapatan tetap bulan ini ikut terkoreksi.