Susilowati Rahayu, istri Komjen Pol Budi Gunawan mendukung sepenuhnya pencalonan suaminya sebagai kapolri dan menyerahkan sepenuhnya proses hukum kepada Tuhan.
Menerima langsung kunjungan anggota Komisi III di rumahnya yang terletak di kawasan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Budi Gunawan sempat mencurahkan isi hatinya.
DPR mengunjungi rumah tersangka KPK Komjen Pol Budi Gunawan sekaligus calon tunggal Kapolri yang diajukan Presiden Joko Widodo sebagai pengganti Jenderal Pol. Sutarman.
DPR akan tetap melanjutkan agenda uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) calon tunggal Kapolri Komjen Pol. Budi Gunawan, meski Budi telah ditetapkan sebagai tersangka…
Wakil Ketua DPR Agus Hermanto terpaksa menyatakan Rapat Paripurna Pembukaan Masa Sidang II Periode 2014-2015 memenuhi kuorum rapat meski 273 orang dari 555 anggota DPR membolos…
Ketua DPR Setya Novanto memastikan belum ada pergantian struktur Fraksi Golkar meski partai berlambang beringin itu sedang terbelah dua, kubu Agung Laksono dan Kubu Aburizal…
DPR memastikan pembahasan RUU Pilkada dan penetapan APBN Perubahan 2015 tuntas pada periode masa sidang II menyusul urgensi penetapan ketiga beleid itu.
Anggota DPR meminta calon tunggal Kapolri Komisaris Jenderal Polisi Budi Gunawan (BG) menjelaskan sejumlah hal perihal rekam jejak, termasuk tudingan kepemilikan rekening…
Dua kader Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan dan Hatta Rajasa dipastikan bertarung memperebutkan 585 suara untuk bisa menjabat sebagai ketua umum periode 2015-2020.…
Perundingan islah antara kubu Agung Laksono dan kubu Aburizal Bakrie (Ical) masih berisiko menemui jalan buntu meski telah menyepakati sejumlah klausul penyatuan visi.
Kementerian Luar Negeri memastikan pemerintah AS dan Australia tidak mengubah status keamanan Indonesia meski kedutaan kedua negara secara berurutan mengeluarkan travel advice…
Partai Golkar Kubu Agung Laksono menyusun skema penyelesaian sengketa dengan kubu Aburizal Bakrie (Ical) melalui dua jalur menyusul adanya sejumlah kemungkinan hasil perundingan.
Kalangan pengamat penerbangan meminta Kementerian Perhubungan untuk segera mengadakan evaluasi serta mengaudit seluruh jadwal penerbangan maskapai di Tanah Air.
Kalangan DPR mengingatkan pemerintah untuk berhati-hati dalam menetapkan harga bahan bakar minyak (BBM) karena berisiko melanggar konstitusi yang dianut di Indonesia.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) meminta seluruh masyarakat tidak lengah terhadap ancaman bencana alam yang masih menghantui sebagian besar kawasan Tanah Air.
Sejumlah petugas kebersihan mulai membersihkan sampah perayaan Tahun Baru 2015 di kawasan Bundaran HI dan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Kamis (1/1/2015) dini hari.