Setara Institute mengimbau Pemerintah segera melakukan penguatan di sejumlah dimensi terhadap sistem pendidikan menyusul adanya ancaman dari gerakan radikal Islamic State…
Partai Golkar kubu Agung Laksono akan menuntaskan akuisisi ruangan pimpinan fraksi Golkar di lantai 12 Nusantaran I Kompleks Gedung Parlemen, dari Ade Komaruddin cs. pada…
Fraksi Partai Golkar kubu Agung Laksono di DPR menyiapkan pengajuan hak angket kepada pemerintah tentang dana talangan untuk korban lumpur Lapindo di Sidoarjo, Jawa Timur…
Yorrys Raweyai, Wakil Ketua Partai Golkar kubu Agung Laksono, mengancam akan memecat Bambang Soesatyo (Bamsoet) dan Ade Komarudin dari Golkar jika tetap tidak mematuhi keputusan…
Ade Komaruddin, Ketua Fraksi Partai Golkar, mengklaim struktur pimpinan fraksi baru versi Agung Laksono belum sah menyusul belum tuntasnya proses poliik di internal DPR.
Dave Laksono, Anggota Komisi I DPR sekaligus anak dari Ketua Umum Partai Golkar Agung Laksono mengatakan akuisisi ruang pimpinan dari kubu Aburizal Bakrie (Ical) batal dilaksanakan…
Komisi III DPR menganggap belum ada kriminalisasi oleh Polri kepada mantan Wamenkumham Denny Indrayana dalam penyidikan kasus dugaan korupsi sistem pembuatan paspor.
Bambang Soesatyo, Bendahara Umum Partai Golkar kubu Aburizal Bakrie (Ical) mengaku akuisisi ruangan pimpinan fraksi yang akan dilakukan kubu Agung Laksono menyalahi aturan.
KPK dan DPD sepakat mengubah kesepakatan tentang pemberantasan korupsi guna memaksimalkan pemberantasan kasus korupsi di sektor sumber daya alam (SDA) di daerah.
Partai Golkar kubu Agung Laksono meminta kubu Aburizal Bakrie (Ical) legowo menyerahkan ruang pimpinan fraksi setelah DPP Golkar mengganti struktur kepengurusan fraksi di…
PPP kubu Djan Faridz menuding penunjukan Emron Pangkapi, kader PPP kubu Romahurmuziy, menjadi komisaris PT Timah Tbk tidak lepas dari deal mendukung Presiden Joko Widodo…
Empat fraksi masih belum mengeluarkan suara soal pengembalian surat Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang berisi tentang penggantian calon kapolri dari sebelumnya Komjen Pol…
DPR meminta polri untuk memberikan ruang bagi Denny Indrayana, mantan Wakil Menkumham yang kini menjadi tersangka dugaan korupsi sistem pembuatan paspor.
Johnny G. Plate, Wakil Ketua Fraksi Nasdem, menganggap Partai Golkar kubu Aburizal Bakrie (Ical) tidak dewasa menyikapi keputusan Menkumham Yasonna H Laoly.
PDIP menganngap pengajuan hak angket untuk Menkumham Yasonna H Laoly terlalu berlebihan, karena isi keputusan Yasonna bukan menyangkut hajat hidup orang banyak.
Komisi I dan Komisi III DPR sepakat untuk mendalami kasus penembakan anggota TNI di Aceh menyusul adanya dugaan masih adanya separatisme di kawasan itu.