IHSG berpeluang melanjutkan penguatan ke level 7.013 pada perdagangan hari ini, Rabu (30/8/2023). MNC Sekuritas merekomendasikan saham AUTO, HMSP hingga IPCC.
IHSG diprediksi menguat ke level 6.975 pada perdagangan hari ini, Rabu (30/8/2023). Phintraco Sekuritas merekomendasikan saham BBNI, BRMS hingga ICBP pagi ini.
Saham PANI, DSNG dan MLIA kompak masuk rada BEI karena terjadi peningkatan harga saham dan pola transaksi yang di luar kebiasaan (unusual market activity/UMA).
Bursa Efek Indonesia (BEI) memberi pesan khusus kepada pihak PT Waskita Karya (Persero) Tbk. (WSKT) di tengah rencana inbreng ke PT Hutama Karya (Persero).
Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) kembali ditutup melemah ke posisi Rp15.295 per dolar pada perdagangan akhir pekan, Jumat (25/8/2023).
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) melayangkan surat kepada PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. (GIAA) untuk meminta penjelasan terkait rencana merger maskapai BUMN.
IHSG melanjutkan koreksi pada perdagangan hari ini, Jumat (25/8/2023) dengan melemah 0,05 persen ke posisi 6.896. RHB Sekuritas rekomendasikan PWON, TINS, WIRG.
IHSG dibuka melemah ke 6.898 pada perdagangan, Jumat (25/8/2023) ditekan saham PGEO, BMRI dan TLKM, jelang pidato Jerome Powell pada Simposium Jackson Hole.
IHSG berisiko melanjutkan pelemahan pada perdagangan hari ini, Jumat (25/8/2023). MNC Sekuritas merekomendasikan saham BUKA, ERAA, hingga INKP pagi ini.