Wakil Menteri Kesehatan Ali Ghufron Mukti mengakui bahwa tenaga kerja medis dalam negeri belum memiliki kemampuan yang mumpuni untuk terlibat dalam pasar bebas Asean tahun…
Kementerian Perdagangan dan Kamar Dagang dan Industri melanjutkan kerjasama dalam rangka mempersiapkan daya saing untuk menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) 2015.
Asosiasi Pengusaha Kawasan Berikat (APKB) menilai dalam menghadapi Masyatakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2015, kawasan berikat harus didesain ulang agar efektif dalam menjadi fasilitator…
Selama ini keberadaan kawasan berikat tidak berorientasi kepada keuntungan bisnis secara besar. Melainkan untuk menjadi fasilitator industri dalam negeri agar memiliki daya…
Konsolidasi perbankan BUMN dinilai bukan menjadi solusi untuk menghadapi MEA. Sebaliknya, penguatan permodalan bank BUMN dan membuka akses yang lebih luas kepada perbankan…
Di tengah perlambatan ekonomi di beberapa negara Asia Tenggara, Sekretaris Jenderal Association of South East Asian Nations (ASEAN) Le Luong Minh menyampaikan ia tetap optimis…
Pemerintahan baru diimbau segera menyusun sebuah solusi untuk menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) menyusul belum adanya persiapan matang yang dilakukan oleh pemerintah.
DPRD Jawa Barat mempertanyakan kinerja sertifikasi tenaga kerja di kawasan industri yang dilakukan Pemerintah Provinsi Jawa Barat menjelang masyarakat ekonomi Asean (MEA)…
Asosiasi Kopi Luwak mendorong pengelola produksi kopi luwak mencantumkan sertifikat pada produk kopi luwak untuk menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA).
Asosiasi Industri Persepedaan Indonesia (AIPI) mengharapkan pemerintah lebih tegas menerapkan aturan produk sepeda impor yang saat ini menggerus pasar sepeda nasional.
Kementerian Pertanian menyiapkan wajib standarisasi untuk sejumlah produk hortikultura sebagai tameng perlindungan industri nasional dalam menghadapi pasar tunggal regional…
Staf Khusus Presiden Bidang Ekonomi dan Pembangunan Firmanzah menegaskan bahwa tugas berat yang akan diemban Presiden terpilih, telah menunggu. Sejumlah agenda pembangunan…
Kementerian Kelautan dan Perikanan membentuk tim kelompok kerja guna mempersiapkan sektor perikanan dalam menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) 2015.
Menteri Perindustrian (Menperin) Mohamad S. Hidayat mendorong para pelaku usaha meningkatkan daya saing produk-produk Indonesia, terutama saat pemberlakuan Masyarakat Ekonomi…