Kepala OJK Kantor Regional 5 Sumatera Bagian Utara (Sumbagut) Yusup Ansori mengatakan pembiayaan bank syariah di wilayah ini tercatat tumbuh 2,68 persen yoy.
Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK), rasio pembiayaan non-UMKM perbankan syariah tercatat 33,49 persen per April 2020, menurun secara tahunan dari 37,14 persen.
Sekretaris Perusahaan BNI Syariah Bambang Sutrisno mengatakan secara umum tekanan perbankan saat ini memang terkait dengan pandemi Covid-19 yang berpengaruh pada kondisi…
Bisnis, JAKARTA — Industri perbankan syariah berupaya memitigasi risiko terhadap maraknya pengembang perumahan berkedok syariah yang menawarkan investasi bodong.
Penyaluran pembiayaan berbasis syariah pada 2019 senilai Rp15,92 triliun, turun 18 persen apabila dibandingkan dengan akhir 2018, yang senilai Rp19,47 triliun.
Wakil Menteri Keuangan Mardiasmo mengatakan Islamic Finance atau pembiayaan syariah memiliki potensi untuk berperan besar dalam implementasi impact investment atau investasi…
Minat institusi keuangan syariah untuk menerbitkan kartu pembiayaan syariah masih sangat minim. Hanya ada dua bank yang melayani bisnis ini dari total 14 bank umum syariah…
Bank BRI Syariah berencana untuk masuk dalam bisnis kartu pembiayaan, menimbang masih terbatasnya pemain dari kalangan perbankan syariah di ceruk bisnis ini.
Kerja sama BNI Syariah dengan developer Prime Point tersebut terkait potensi bisnis yang cukup besar dengan total keseluruhan unit dari developer ini adalah 1.500 unit dengan…
JAKARTA — PT Mandiri Utama Finance (MUF) menargetkan penyaluran pembiayaan syariah dapat mencapai Rp67,8 miliar pada tahun depan, dengan mengandalkan produk pembiayaan kendaraan…
Industri pembiayaan syariah dirundung kelesuan cukup dalam sepanjang tahun ini. Baik pelaku usaha maupun Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sebagai regulator mengakui bahwa 2018…
Pembiayaan syariah PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk. mengalami penurunan tajam selama sembilan bulan pertama 2018, dengan total penyaluran Rp1,47 triliun.