Massa pendukung capres dan cawapres nomor urut satu, Prabowo Subianto-Hatta Rajasa, mendatangi Gedung Mahkamah Konstitusi (MK) untuk mendukung lembaga itu agar melakukan…
Pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla dinilai berutang budi kepada pengguna Internet karena pasangan capres dan cawapres ini berhasil meraih simpati dari kalangan pemilih pemula.
Pemilihan Umum (Pemilu) 2014 ditandai dengan maraknya penggunaan media sosial, baik untuk kampanye maupun sekedar membicarakan perkembangan isu terkini.
PT Dwi Aneka Jaya Kemasindo Tbk (DAJK) mencatat kenaikan laba tahun berjalan hingga18,49% menjadi Rp55,06 miliar di semester I 2014 dibandingkan periode yang sama tahun lalu…
Kementerian Perekonomian meminta pelaku usaha agar menurunkan tensi di tengah situasi politik pascapilpres 2014. Pelaku usaha diharapkan tetap bekerja sama dengan pemerintah…
Koalisi Independen untuk Demokratisasi Penyiaran mendesak pemerintah segera merespons rekomendasi KPI untuk secepatnya mengevaluasi dan mencabut izin penyelenggara penyiaran…
Kalangan pelaku usaha di Tanah Air mencatat beberapa hal yang menjadi pekerjaan rumah utama pemerintahan baru. Pada umumnya berkenaan dengan daya saing sektor industri dalam…
Aktivitas warga Kota Tangerang Selatan kembali seperti biasa pada hari ini, Kamis (10/7/2014) yang terlihat dari kesibukan lalu lintas, pasar dan perkantorannya.