Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mencatat 90.814 unit kendaraan niaga alias komersil terjual selama 3 bulan pertama tahun ini. Angka ini lebih besar…
Pemasaran UD Trucks di Indonesia didukung oleh jaringan penjualan PT United Tractors dan PT Astra International. Sampai akhir tahun lalu, masing-masing memiliki 44 outlet…
UD Trucks Indonesia berinvestasi sekitar US$10 juta untuk pembangunan gudang suku cadang di Balikpapan, Kalimantan Timur. Fasilitas ini diharapkan dapat mempermudah dan mempercepat…
Di tengah pelemahan bisnis di sektor pertambangan yang berimbas kepada penjualan, UD Trucks memproyeksikan bisnis pada tahun ini stagnan terhadap realisasi 2013. Sepanjang…
Penjualan UD Trucks di Indonesia sepanjang tahun lalu mengalami penurunan sekitar 28,9% pada 2013 secara year-on-year (YoY). Pelemahan bisnis pertambangan menjadi pendorong…
Ford Motor Company akan mengoperasikan kembali pabrik di Avon Lake, Ohio, Amerika Serikat, mulai awal 2015. Prinsipal mengucurkan dana US$168 juta untuk memindahkan pabrik…
Segmen kendaraan niaga atau komersil berupa truk dan bus mengalami penurunan penjualan dari pabrikan ke diler (wholesales). Kondisi ini menimpa truk-bus kelas ringan dan…
Merek otomotif asal Jepang tak hanya mendominasi passenger car melainkan pula segmen kendaraan niaga alias komersil. Padahal, pasukan dari Negeri Sakura terbilang lebih sedikit…
Kendati pasar segmen truk medium melorot sepanjang tahun lalu dibandingkan periode sebelumnya, tapi market share PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) tetap tumbuh.
Agen tunggal pemegang merek (ATPM) truk Hino memberikan diskon 50% untuk pembelian suku cadang yang rusak karena banjir. Promo ini berlaku sejak 27 Januari hingga akhir Maret…
Perusahaan otomotif yang bermain di segmen kendaraan niaga merasa bisnis pada tahun ini tak menggairahkan. Bahkan, untuk menyebut target pertumbuhan penjualan saja sulit…
Produsen kendaraan komersil di Tanah Air menyayangkan keputusan pemerintah provinsi DKI Jakarta yang membeli bus dari China. Padahal, model serupa bisa dipenuhi pabrikan…
PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) memproyeksikan pangsa pasarnya bakal konservatif pada tahun ini, sekitar 4% - 5%. Sepanjang 2013, IAMI meraup sekitar 4% total market…
Volume penjualan dari pabrik ke diler (wholesales) kendaraan niaga sepanjang JanuariNovember 2013 cenderung melemah dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Hanya segmen…
Bisnis.com, JAKARTA—Tidak hanya mobil penumpang yang mejeng di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2013, kendaraan niaga juga unjuk gigi di ajang pameran otomotif terbesar…
Bisnis.com, JAKARTA—Mobil penumpang masih memberikan kontribusi terbesar terhadap penjualan Toyota di dalam negeri, terpengaruh oleh momentum bulan puasa dan Lebaran yang…