PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) telah menegaskan peringkat "idAAA" untuk kedua obligasi dan "idAAA(sy)" untuk sukuk milik ADMF yang akan jatuh tempo tersebut.
Adira Finance melalui Adira Finance Syariah menggelar program CSR bertajuk Festival Pasar Rakyat (FPR) 2020 dari November hingga Desember 2020, bekerja sama dengan Gerakan…
Kinerja Adira Finance pada kuartal III/2020 mulai membaik di tengah pandemi, ditandai dengan penurunan rasio pembiayaan bermasalah dan likuiditas yang aman.
Beragam produk pembiayaan akan ditawarkan, di antaranya mobil dan motor baru maupun bekas, e-bike, asuransi, pembiayaan syariah, serta fasilitas dana multiguna dari puluhan…
PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (Adira Finance) menggelar virtual expo pada 7 Oktober – 25 Oktober 2020. Pergelaran berkonsep tiga dimensi ini merupakan perayaan hari…
Presiden Direktur Adira Finance Hafid Hadeli menjelaskan bahwa kemudahan ini merupakan bentuk apresiasi kepada nasabah setia Adira Finance, terutama yang tetap rajin membayarkan…
Slogan pelayanan baru bertajuk SAHABAT atau Saya Hadir Buat Anda Tersenyum pun hadir dalam upaya meningkatkan pelayanan kepada konsumen, dan menjadi mitra finansial sesuai…
Direktur Keuangan Adira Finance I Dewa Made Susila menjabarkan bahwa dua per tiga portofolio bisnisnya merupakan pembiayaan kendaraan bermotor. Anjloknya penjualan kendaraan…
Untuk pendanaan dari surat utang, emiten berkode saham ADMF ini telah menerbitkan Obligasi PUB V dan Sukuk Mudharabah IV Tahun 2020 senilai Rp1,5 triliun pada Juli 2020.
Setidaknya ada empat alasan kenapa traveller harus memiliki asuransi perjalanan, antara lain untuk melindungi pengguna dari risiko finansial yang diakibatkan oleh pembatalan…
Direktur Keuangan Adira Finance I Dewa Made Susila menjelaskan pihaknya menurunkan target kredit pada 2020 karena ada tiga hal yang berpengaruh besar terhadap pembiayaan…