Diproduksinya yang ke-149, Teater Koma akan persembahkan lakon berbeda dari biasanya yang bertajuk Warisan. Lakon ini juga sangat spesial lantaran bertepatan dengan usia…
Gedung Teater Luwes begitu ramai mala mini. Kursi-kursi pertunjukan terisi penuh, bahkan sebagian orang rela duduk di lantai gedung menghadap ke panggung. Malam ini, Festival…
Sejak menggelar pertunjukan pada 2011, forum seni budaya Indonesia Kita terus berkarya dari pentas ke pentas. Kali ini dengan lakon Pesta Para Pencuri, Indonesia Kita tampil…
Di samping Monas, Sukarno pernah berambisi membangun Gedung Teater Nasional di kawasan tersebut. Arsitek Friedrich Silaban diajak Sukarno merancang kawasan tersebut.
Memperingati hari jadi Jakarta yang jatuh pada bulan Juni ini, Galeri Indonesia Kaya menghadirkan beragam pementasan dengan tema Jakarta 490. Berbagai pelaku seni dihadirkan…
Setia mengabdikan diri sebagai seniman teater tradisional bukanlah hal mudah. Di era modern seperti saat ini semakin sulit menemukan audiens yang benar-benar tertarik dan…
Disadari atau tidak, bergulirnya zaman telah menyeret beberapa jenis kesenian tradisional ke tempat terasing. Bahkan, sebagian besar kesenian tradisional yang sudah eksis…
Dalam rangka menyambut hari Kartini yang jatuh di tanggal 21 April, Galeri Indonesia Kaya menyelenggarakan beragam kegiatan yang menghibur dengan tema Wanita yang ditampilkan…
Direktur Teater Garasi Yudi Ahmad Tajudi mengamati regenerasi teater di Indonesia berjalan dengan cukup baik. Menurtnya banyak aktor-aktor teater bermunculan dari kota-kota…
Komunitas seni KITAPOLENG menampilkan pentas teater berjudul KUKUSAN PAON dalam Ruang Kreatif: Seni Pertunjukan Indonesia yang digelar di Galeri Indonesia Kaya
Sukses mementaskanTangis pada 2015, Teater Gandrik yang didukung oleh Bakti Budaya Djarum Foundation kembali menyapa penonton seni pertunjukan Indonesia dalam pagelaran yang…
Kedutaan Besar Italia dan Italian Cultural Institute, Jakarta bekerjasama dengan Institut Franais d'Indonsie akan menggelar pertunjukan teater berjudul Being Leonardo da…
Pementasan Roro Sendari yang dipersembahkan oleh Semarang Magic Community, menggabungkan perpaduan sulap dan seni teater di atas panggung Galeri Indonesia Kaya lewat program…
Kehidupan dunia malam coba dituangkan dalam teater berjudul Tri Mbak Kentir yang dipentaskan oleh Regeneration Theatre dalam program Ruang Kreatif: Seni Pertunjukan Indonesia…
Teater Mati Berdiridari Sena Didi Mime Jakarta menjadi pembuka pada gelaran Helateater Salihara 2017 besok, (11/3). Pementasan yang akan berlangsung di Ruang Teater Komunitas…