Manajemen Blue Bird Tbk (BIRD) mengakui pandemi Covid-19 telah memberikan dampak secara operasional dan mengganggu pemenuhan kewajiban pokok utang sebesar Rp484,59 miliar
PT Blue Bird Tbk memiliki cara berbeda untuk merayakan Hari Anak Nasional dengan mengadakan kampanye #BirdbagiMasker dengan mengajak masyarakat Indonesia untuk menghasilkan…
Bisnis, JAKARTA — PT Blue Bird Tbk. melakukan diversifikasi usaha dengan mendalami bisnis logistik sebagai salah satu strategi untuk mengerek kinerja yang tertekan di tengah…
Blue Bird masuk ke bisnis logistik baik ritel maupun business to business (B2B). Investasi menurutnya juga tetap dilakukan di sisi teknologi sesuai kebutuhan perseroan.
Kinerja Blue Bird (BIRD) berbalik merugi pada enam bulan pertama 2020. Blue Bird menderita rugi Rp93 miliar, berbalik dari untung Rp158 miliar pada periode enam bulan 2019.
Sejumlah pabrikan melaporan capaian gemilang penjualan mobil listrik di tengan pasar otomotif yang melesu di berbagai belahan dunia. Indonesia juga telah lama mengungkapkan…
Direktur PT Blue Bird Tbk Sigit Djokosoetono menyampaikan dibutuhkan kontribusi serta peranan aktif dari masing-masing penyedia jasa dalam menekan penyebaran virus corona.
BIRD melakukan rapid test bagi seluruh pengemudinya yang sudah non aktif selama lebih dari 2 bulan, sementara bagi pengemudi yang masih aktif, rapid test dilakukan secara…