PDIP memiliki sejarah yang panjang. Lahir dari represi Orde Baru, PDIP tengah dilanda dilema antara mempertahankan trah Soekarno atau regenerasi politik.
Peristiwa 'berdarah' di Tanjung Priok, kalau menurut catatan resmi, telah merenggut nyawa sebanyak 24 orang. Namun demikian, estimasi lembaga yang lebih independen, jumlah…
Benny Moerdani adalah jenderal memiliki reputasi yang cukup mumpuni. Terlibat dalam berbagai palagan, dia juga tokoh militer yang ikut mengarsiteki berdirinya Orde Baru.
Gubernur DKI Anies Baswedan menilai kondisi media sekarang berbanding terbalik dengan arah jurnalisme pada era Orde Baru atau saat Presiden Soeharto berkuasa
Kedekatan Bung Karno dan Bung Hatta ternyata mengusik banyak pihak. Hingga keduanya tidak lagi berkuasa, ada saja anasir-anasir terkait rekayasa sejarah.
Sejumlah tokoh pun nampak hadir. Mulai dari Ketua MPR Bambang Soesatyo, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Politikus Partai Golkar Akbar Tandjung, hingga ulama Din Syamsudin.
Setidaknya ada empat faktor yang menjadi alasan mengapa konsolidasi atau upaya menguatkan nilai-nilai, prinsip, dan praktik demokrasi masih cukup lemah.
Kabar duka kembali datang dari tokoh nasional. Setelah mantan Menteri Kehakiman era Presiden Soeharto Muladi, kini kabar duka datang dari tokoh nasional lain era Orde Baru,…