Wakil Presiden Jusuf Kalla sore ini (31/10/2014) menerima kunjungan petinggi Chevron. Pimpinan Chevron menyampaikan kegelisahan sekitar 7.000 pegawainya terkait kasus bioremediasi.
Indonesian Petroleum Association (IPA) meminta pemerintah Indonesia menggunakan mekanisme sesuai dengan kontrak bagi hasil yang telah diteken bersama PT Chevron Pasific Indonesia…
PT Chevron Pacific Indonesia terus mendukung karyawannya Bachtiar Abdul Fatah untuk mengajukan Peninjauan Kembali (PK) terkait putusan kasasi Mahkamah Agung (MA) dalam sidang…
PT Chevron Pacific Indonesia (CPI) menyatakan kecewa atas keputusan kasasi Mahkamah Agung (MA) yang menghukum karyawan CPI Bachtiar Abdul Fatah dengan empat tahun penjara…
Perkara antara PT Chevron Pacific Indonesia dengan 253 eks karyawan belum juga diputus oleh majelis Pengadilan Negeri Jakarta Pusat kendati sudah lebih dari 1 tahun disidangkan.
PT Chevron Pacific Indonesia (Chevron) mengklaim menekankan pentingnya perlindungan manusia dan lingkungan dengan berpartisipasi dalam Marine Pollution Exercise (Marpolex)…
Menko Perekonomian Chairul Tanjung menjamin proyek gas sumur dalam Chevron di Selat Makassar tidak akan dipermasalahkan Komisi Pemberantasan Korupsi sehingga penerbitan perpanjangan…
PT Chevron Pacific Indonesia (CPI) membantu membersihkan tumpahan minyak di dek kapal Medelin West ketika proses pengisian minyak mentah ke kapal sedang berlangsung, pada…
Merasa dirugikan dengan beberapa pasal dalam UU Pengelolaan Lingkungan Hidup, Bachtiar Abdul Fatah yang terjerat kasus korupsi proyek bioremediasi fiktif PT Chevron Pacific…
Penyelesaian proses keputusan akhir investasi atau final investment decision (FID) proyek pengembangan Indonesia Deepwater Development (IDD) yang digarap Chevron Indonesia…
PT Chevron Pacific Indonesia mengklaim telah memadamkan 2.000 titik api pada 597 area yang terbakar di Provinsi Riau sejak Januari hingga awal Maret 2014.
Staf Khusus Presiden Bidang Bencana dan Bantuan Sosial Andi Arief membantah isu penjualan Gunung Ceremai, yang wilayahnya meliputi Kabupaten Cirebon, Kabupatan Kuningan,…
Perusda Balikpapan dikabarkan mengalihkan negosiasi suplai gas untuk dijadikan bahan bakar pembangkit listrik dari Virginia Indonesia Company (Vico) kepada Chevron Indonesia…
Pemerintah menilai Chevron tidak perlu melakukan revisi rencana pengembangan atau plan of development (POD) proyek Indonesia Deepwater Development (IDD).
PT Chevron Pacific Indonesia dan SKK Migas bekerjasama dengan Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Provinsi Riau serta Fakultas Kehutanan UGM, melaksanakan Ekspos…
Kelanjutan kontrak PT Chevron Pacific Indonesia di Blok Siak Riau masih tidak jelas, karena Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral hingga saat ini belum memastikan kelanjutan…
Bisnis.com, PEKANBARU—Para pekerja dari area operasi hulu migas di Riau, termasuk para kontraktor PT Chevron Pacific Indonesia (CPI), tidak melanjutkan aksi mogok kerja yang…