Dengan menjalin kolaborasi bersama Bank Negara Indonesia (BNI), Sriwijaya Air siap menghadirkan potongan harga khusus ‘Merdeka Deals’ sampai dengan Rp150.000
Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) hingga kuartal II/2020, sektor transportasi dan pergudangan khususnya angkutan udara mengalami kontraksi hingga minus 80 persen…
Manajemen Sriwijaya Air mengatakan kendati mulai mengoperasionalkan penerbangan kembali terhitung sejak awal Juli, bisnis maskapai dari sisi penumpang tak serta merta membaik.
Tiga maskapai nasional, Garuda Indonesia, Lion Air, dan Sriwijaya Air menyediakan layanan rapid test untuk mempermudah calon penumpang dalam memenuhi syarat bepergian.
Sriwijaya Air Group menyediakan fasilitas rapid test Covid-19 di lima lokasi untuk memudahkan calon penumpang dalam menyesuaikan diri dengan new normal penerbangan.
Pihak manajemen akan melakukan rapat pada hari ini untuk menentukan langkah maskapai baik dari sisi internal maupun eksternal soal dampak dari virus corona.