Pemerintah mendorong upaya peningkatan ekspor produk makanan dan minuman (mamin) olahan di Thailand guna meredam angka defisit neraca perdagangan dengan negara tersebut yang…
Memburuknya performa ekspor minyak sawit mentah bulan lalu membuktikan bahwa kebutuhan untuk mendiversifikasi produk ekspor nonkomoditas kian mendesak, dalam rangka memperbaiki…
Kementerian Perdagangan mengklaim kinerja ekspor nonmigas memberikan kontribusi yang besar terhadap surplus neraca perdagangan pada Maret 2014. Indikasi yang menunjukkan…
Inisiasi program misi pembelian (reverse trade mission) oleh Kementerian Perdagangan dilaporkan akan resmi dilaksanakan Mei, dengan target kontribusi terhadap total ekspor…
Pemerintah berkomitmen menggarap potensi pasar yang ditawarkan Taiwan dengan menargetkan total ekspor senilai US$10 miliar pada 2017, ditopang oleh penjualan komoditas nonmigas…
Partisipasi Indonesia pada pameran makanan dan minuman (mamin) Salon International de L'amentation (SIAL) yang berlangsung pada 2-4 April lalu, di Montreal, Kanada berhasil…
Sebagai bentuk lanjutan komitmen dalam meningkatkan ekspor nonmigas Indonesia untuk produk unggulan secara global, terutama makanan dan minuman, Kementerian Perdagangan melalui…
Produk makanan dan minuman usaha kecil dan menengah dari Indonesia, seperti bumbu masakan tradisional, ternyata sudah merambah pasar Pantai Timur Amerika Serikat, termasuk…
Bank Indonesia memprediksi neraca perdagangan Februari surplus US$760 juta, berbalik arah dari kinerja Januari yang defisit US$430 juta, karena perbaikan ekspor nonmigas.
Surplus neraca perdagangan Januari 2014 diperkirakan hanya US$805 juta, menciut dari performa bulan sebelumnya yang US$1,52 miliar, karena tekanan pada ekspor nonmigas.nn…
Kementerian Perdagangan menargetkan peningkatan ekspor nonmigas sebesar 5% pada tahun ini, dengan berfokus pada negara-negara tradisional seperti Amerika Serikat dan China.
Enam perusahaan mainan dari Indonesia tengah menjajaki peluang ekspor ke Hong Kong dengan berpartisipasi dalam acara The 40th Hong Kong Toys & Games Fair 2014
Bisnis.com, PEKANBARU — Turunnya harga CPO dunia hingga akhir kuartal I/2013, adanya perlambatan permintaan, serta membanjirnya CPO asal Malaysia menyebabkan ekspor nonmigas…