Bank BTN (BBTN) menargetkan raihan laba senilai Rp5,3 triliun pada 2025, sejalan dengan misi untuk meraih gelar The Best Mortgage Bank di Asia Tenggara.
Pemerintah memberikan penyertaan modal negara (PMN) sebesar Rp2,5 triliun untuk PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Sri Mulyani pun memberikan pesan khusus.
Lewat program kerja sama, para pedagang pasar atau pekerja informal dapat mengakses fasilitas KPR Bantuan Pembiayaan Perumahan Berbasis Tabungan (BP2BT).