Dalam kegiatan EBIFF nanti, setiap negara menggelar seni pertunjukan rakyat atau tradisi masing-masing, melalui pentas seni, temasuk mengikuti kirab budaya.
Sektor industri pengolahan Kalimantan Timur tertunduk lesu dengan mencatatkan penurunan sebesar -0,64% secara tahunan (year-on-year/yoy) pada kuartal I/2024.
Kaltim berhasil mempertahankan iklim investasi yang kondusif di tengah ketidakpastian geopolitik global dengan pertumbuhan investasi asing sebesar 7,30% yoy.
Secara kumulatif nilai ekspor Kaltim selama Januari-April 2024 tercatat US$8,04 miliar, atau turun 22,36% dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun 2023.
Kaltim meyakini penguatan kelembagaan pariwisata berbagai tingkatan pemerintahan, dunia usaha, dan masyarakat dijadikan prioritas menyambut bisnis dari IKN.