Secara perorangan, Prajogo Pangestu masih tercatat sebagai orang terkaya di Indonesia, tetapi kian tertinggal jika dibandingkan total harta Hartono bersaudara.
IHSG dibuka menguat tipis ke 7.243,21 pada perdagangan hari ini, Rabu, (17/1/2024). Saham bank jumbo BBCA, BBRI hingga BMRI terpantau paling laris pagi ini.
TPIA diketahui menahan laju investasi proyek Chandra Asri Perkasa 2 (CAP2) yang sebelumnya diproyeksikan sebagai penunjang subtitusi impor produk petrokimia.
Perubahan susunan orang terkaya di Indonesia menurut Bloomberg Billionaire Index mengalami perubahan yang melibatkan Prajogo Pangestu dan Low Tuck Kwong.
Chandra Asri Pacific (TPIA) menganggarkan capex hingga US$400 juta dengan alokasi pembangunan pabrik Chlor Alkali-Ethylene Dichloride sebesar US$300 juta.
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melorot 24 poin atau 0,38% ke posisi 7.169 ditekan saham Prajogo Pangestu BREN & TPIA pada perdagangan Rabu, (10/1/2024).