Proyek Refining Development Masterplan Program (RDMP) diyakini menjadi salah satu solusi bagi berbagai tantangan di sektor migas, terutama ketergantungan impor bahan bakar…
Pemilik Medco Group Arifin Panigoro mengungkapkan Indonesia setidaknya harus memiliki kilang bahan bakar nabati sebanyak 6 unit untuk mengurangi 100.000 barel per hari impor…
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral membuka lelang pengadaan jasa konsultansi reakreditasi kelayakan penggunaan peralatan kilang senilai Rp1,21 miliar.
Indonesia masih membutuhkan setidaknya 2 kilang minyak baru untuk memenuhi kebutuhan bahan bakar minyak dalam negeri yang mencapai 1,257 juta barel per hari (BOPD)
Pemerintah akan tetap mengalokasikan dana dari anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) untuk membangun kilang pengolahan bahan bakar minyak (BBM) dengan kapasitas 300.000…
Bisnis.com, JAKARTA-PT Pertamina (Persero) menandatangani kesepakatan untuk melakukan bankable feasibility study dengan UOP LLC yang juga anak perusahaan Honeywell terkait…
Bisnis.com, JAKARTA-Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral menargetkan pengoperasian kilang mini liquefied petroleum gas (LPG) di Musi Banyuasin mulai akhir tahun depan.…
Bisnis.com, JAKARTA--Pemerintah harus mengeluarkan kebijakan yang memberikan keleluasaan bagi kilang nasional untuk menggunakan seluruh minyak mentah yang diproduksi di dalam…
Bisnis.com, JAKARTA--Pertamina EP Kesulitan Capai Target ProduksiJAKARTA-PT Pertamina EP kesulitan memproduksi 123.640 barel minyak bumi per hari sesuai target yang telah…
Bisnis.com, JAKARTA-Pengalihan tender minyak mentah bagian negara ke PT Pertamina (Persero) dari yang sebelumnya di Satuan Kerja Khusus Pelaksana Hulu Minyak dan Gas Bumi,…
Bisnis.com, JAKARTA-PT Pertamina (Persero) mendapatkan bantuan US$1 juta dari Pemerintah Amerika Serikat untuk melaksanakan bankable feasibility study pada sejumlah proyek…
Bisnis.com, JAKARTA - Proses pembangunan kilang bahan bakar minyak harus dilakukan melalui mekanisme tender internasional, karena belum selesainya persoalan insentif fiskal…
Bisnis.com, JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono perlu mengeluarkan keputusan presiden (Keppres) untuk mempercepat proses pembangunan kilang di dalam negeri yang dibiayai…
Bisnis.com, JAKARTA - PT Pertamina (Persero) akan membangun pipa untuk menyalurkan minyak dari perairan Sumatra Selatan menuju Kilang Musi di Unit Pengolahan (UP) III Plaju…
Bisnis.com, JAKARTA - Pembangunan Kilang gas alam cair (liquefied natural gas/LNG) Donggi Senoro lebih cepat dari target yang ditetapkan. Saat ini, pengerjaan paket rekayasa,…
Bisnis.com, JAKARTA--Mekanisme lelang untuk pembangunan kilang minyak di dalam negeri sulit dilakukan, karena membutuhkan desain kilang yang disesuaikan dengan jenis dan…