Pemerintah Indonesia menyatakan tidak akan menyetujui pesawat Boeing 737 MAX kembali mengudara sampai regulator penerbangan di Amerika Serikat (AS), Eropa, Brasil, Kanada,…
Saham Boeing berhasil mencatat kenaikan terbesar sejak Juni pada perdagangan Senin (11/11/2019) didorong optimisme atas kembalinya layanan penerbangan komersial pesawat jet…
Dua maskapai Negeri Paman Sam yakni Southwest Airlines dan American Airlines Group Inc tidak akan mengoperasikan kembali pesawat Boeing 737 MAX sampai awal Maret 2020.
Mantan CEO Boeing, Dennis Muilenburg tidak akan menerima sebagian besar pendapatannya selama 2019 dan 2020 karena banyaknya kritik pada perusahaan itu setelah dua kecelakaan…
Maskapai penerbangan asal Australia, Qantas, menyatakan mengkandangkan salah satu pesawat Boeing tipe 737 NG yang dioperasikannya setelah menemukan retakan pada satu bagian.
CEO Boeing Dennis Muilenburg dikabarkan akan maju ke hadapan anggota parlemen Amerika Serikat (AS) dan mengakui kesalahan yang dibuat pabrikan pesawat terbang ini terhadap…
Boeing memperingatkan kemungkinan untuk menghentikan produksi jet 737 Max jika larangan terbang yang diberlakukan secara global berlangsung lebih lama dari perkiraan.
Boeing Co. menawarkan kompensasi sebesar US$ 100 juta kepada keluarga korban yang terkena dampak dua kecelakaan pesawat jet 737 Max Lion Air dan Ethiopian, yang menewaskan…
Administrasi Penerbangan Federal AS (FAA) mengidentifikasi terdapat adanya masalah lain pada Boeing 737 MAX, selain gangguan kinerja pada perangkat lunak.
Jajaran manajer American Airlines Group Inc. berencana melakukan ujicoba terbang dengan pesawat Boeing Co. 737 Max sebelum menggunakan pesawat untuk penerbangan komersil…
Walaupun beberapa perusahaan penerbangan membatalkan atau menunda pemesanan pesawat Boeing 737 MAX pasca dua kecelakaan yang melibatkan jenis pesawat ini, LOT Polish Airlines…
Direktur Emirates Tim Clark menyampaikan unit Boeing 737 Max kemungkinan tidak akan kembali mengudara hingga akhir tahun ini karena ketidaksepakatan dalam kerjasama antara…
Garuda mengaku sudah kehilangan potensi pendapatan yang sangat besar, sehubungan dengan pelarangan terbang (grounded) Boeing 837 Max 8 yang dilakukan sejak 12 Maret 2019.
Boeing mengklaim telah menyelesaikan pengembangan pembaruan perangkat lunak, uji coba penerbangan dalam simulator dan uji coba teknis penerbangan perusahaan.