Perusahaan dinilai memungkinkan melakukan pemutusan hubungan kerja terhadap tenaga alih daya atau outsourcing yang tergabung dalam serikat pekerja termasuk jika dilakukan…
“Zaman susah, pekerjaan apapun akan saya ambil, meski harus bayar. Demi bisa makan,” demikian kata Agus Triyoga—seorang pengojek online —kepada Bisnis.com, belum lama ini.
“Zaman susah, pekerjaan apapun akan saya ambil, meski harus bayar. Demi bisa makan,” demikian kata Agus Triyoga—seorang pengojek online —kepada Bisnis, belum lama ini.
Bisnis alih daya dengan mekanisme business process outsourcing (BPO) diyakini semakin marak sejalan dengan perkembangan teknologi dan perluasan pasar kerja lokal.
Pelaku usaha penyedia tenaga kerja outsourcing atau alih daya menilai bahwa saat ini jenis jasa tersebut ada sektor usaha resmi yang diakui dan lindungi oleh international…
Sejumlah pelaku usaha mendeklarasikan praktik alih daya yang sehat dengan melaksanakan bisnis yang mengacu pada regulasi yang berlaku guna meningkatkan produktifitas dan…
PT Pos Indonesia (Persero) memanfaatkan momentum Hari Buruh 2016 untuk mengangkat sebanyak 5.500 pekerja outsourcing dan tenaga kontrak menjadi pegawai tetap.
Menteri Ketenagakerjaan dan Menteri BUMN Rini Soemarno telah membentuk tim yang bertugas menangani kasus yang menimpa pekerja alih daya atau outsourcing di perusahaan BUMN.
Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal mengatakan rekomendasi Panitia Kerja "Outsourcing" Komisi IX DPR harus tetap dijalankan meskipun pemerintahan…
Fasilitator PNPM se-Jawa Tengah resah dengan terbitnya surat Dirjen Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kementerian Dalam Negeri No414.2/10768/PMD tanggal 29 Desember 2014 perihal…
Kementerian Ketenagakerjaan dan Kementerian ESDM akan melakukan harmonisasi Permen ESDM No. 27/2008 tentang Kegiatan Usaha Penunjang Migas dengan Permenakertrans No. 19/2012…
Kementerian Ketenagakerjaan diminta bersikap terkait dengan adanya tenaga kerja berstatus outsourcing di lingkungan Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja…
BM telah memenangkan kontrak outsourcing dari maskapai penerbangan Jerman, Lufthansa, senilai 1 miliar euro atau sekitar US$ 1,25 miliar untuk pengembangan teknologi maskapai…
Asosiasi Serikat Pekerja (ASPEK) Indonesia meminta Presiden Joko Widodo menyelamatkan nasib ratusan ribu pekerja outsourcing atau alih daya, khususnya di BUMN dan BPJS Ketenagakerjaan…
Serikat Pekerja Listrik Nasional Sumatra Barat menggelar aksi demo di halaman kantor gubernur Sumbar menuntut kepala daerah mendukung dan mendesak Kementerian BUMN mengangkat…