Draf Revisi Peraturan Pemerintah Nomor 82 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Sistem dan Teransaksi Elektronik (PP PTSE) telah ditandatangani oleh Presiden Joko Widodo.
Data Statistik Sistem Keuangan Indonesia (SSKI) Bank Indonesia mencatat, per Juni 2019 jumlah EDC yang beredar hanya 933.682 unit lebih sedikit dari periode yang sama tahun…
Bisnis, JAKARTA — Perbankan terus mencatatkan penurunan transaksi melalui mesin electronic data capture (EDC) karena ada perpindahan transaksi pada perusahaan teknologi finansial.
LinkAja optimistis dapat mengakuisisi 17 juta pengguna (user) baru dengan menggarap transaksi esensial masyarakat lebih banyak, yang meliputi kebutuhan untuk transaksi pembayaran…
Penggunaan FLO akan difokuskan di wilayah Jabodetabek. Hingga akhir 2019, JMTO menargetkan penyediaan 200 gardu khusus , tersebar di Jalan Tol Jagorawi, Jalan Tol Jakarta-Cikampek,…
Stiker RFID tertempel pada kendaraan dan akan terhubung dengan aplikasi FLO di ponsel. Praktik ini merupakan salah satu bentuk implementasi single lane free flow (SLFF).
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. memproyeksikan volume transaksi uang elektronik atau e-money akan tumbuh signifikan selama musim liburan Idulfitri 1440 Hijriah, terutama dari…
Kalangan perbankan, termasuk PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. terus menggenjot penjualan dan transaksi uang elektronik sepanjang tahun ini. Target digit ganda pun…
Bisnis, JAKARTA -- Peluncuran LinkAja kembali mundur. Awalnya sistem pembayaran digital milik pemerintah ini akan secara resmi meluncur pada hari pertama BNI Java Jazz 2019,…
Draf revisi Peraturan Pemerintah Nomor 82 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Sistem dan Transaksi Elektronik telah selesai melewati tahap harmonisasi dan tinggal menunggu…
Kesadaran masyarakat terutama pelaku usaha Unit Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di sektor kuliner di Manado untuk menggunakan transaksi elektronik mulai meningkat, seiring…
Pemerintah Korea Selatan akan membuat masterplan program intelligent transport system atau pengembangan sistem transportasi cerdas di jalan tol pada tahun ini.
Seiring dengan berkembangnya transaksi elektronik, penerbitan sertifikasi tanda tangan digital bagi para pelaku jasa keuangan dinilai perlu, tak terkecuali bagi industri…
PALEMBANG -- Bank Mandiri Regional Sumatra 2 memperkuat transaksi uang elektronik perusahaan yakni e-money Mandiri di Palembang sebagai upaya mendukung gerakan nasional nontunai…
JAKARTA Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basoeki Hadimoeljono mengimbau agar badan usaha jalan tol tidak melakukan pemutusan hubungan kerja terhadap karyawan gardu…
Pemerintah akan terus melakukan uji coba guna menentukan teknologi terbaik yang akan digunakan saat penerapan sistem transaksi otomatis Multi Lane Free Flow (MLFF) pada Desember…