Sebelumnya, Bank DBS Indonesia menandatangani fasilitas pinjaman senilai Rp394,14 miliar (US$27,5 juta) dengan PT Jaya Bumi Paser (JBP), anak usaha Indika Energy.
Pendanaan dari DBS ini akan dipakai anak usaha Indika Energy untuk membiayai pengembangan sumber energi baru dan terbarukan berbasis biomassa yang berkelanjutan dan menerapkan…
Krisis iklim adalah salah satu tantangan terbesar umat manusia. Oleh sebab itu, DBS Group terus berkutat dengan isu tersebut dalam beberapa tahun terakhir.
Beberapa investor global, diperkirakan bakal bekerja sama dengan badan usaha milik negara dan sektor swasta dalam berinvestasi dan pengembangan supply chain baterai.
Seorang nasabah DBS mengaku kehilangan saldo rekeningnya secara tiba-tiba, tanpa terjadi transaksi. Akun dengan nama @arjunafahri tersebut mengunggah keluh kesahnya melalui…
Produk reksa dana DBS dan Bahana ini merupakan instrumen investasi syariah, yang berfokus pada industri sektor kesehatan di pasar luar negeri (offshore), serta mengintegrasikan…
CARInih menghadirkan aplikasi yang dilengkapi dengan inovasi layanan perbankan korporasi digital dari Bank DBS Indonesia, salah satunya produk DBS MAX QRIS.
DBS melaporkan laba bersih untuk Oktober-Desember naik menjadi S$1,389 miliar (US$1,03 miliar), setelah laba perusahaan jatuh ke level terendah tiga tahun pada kuartal keempat…
Bisnis, JAKARTA — PT Bank DBS Indonesia menyatakan perseroan berperan aktif dan berkontribusi untuk menumbuhkan ekonomi dalam negeri melalui penyaluran kredit ke sejumlah…
DBS berencana untuk menyuntikkan S$2,2 miliar ke dalam unit perbankan konsumen Citigroup di Taiwan, S$1,2 miliar di antaranya akan digunakan sebagai modal untuk mendukung…
Helge akan menggantikan Mikkel Larsen, yang ditunjuk sebagai Chief Executive Officer (CEO) di Climate Impact X (CIX), perusahaan patungan milik DBS, SGX, Standard Chartered…
DBS Foundation enantiasa berkomitmen menumbuhkembangkan lebih banyak wirausaha sosial guna memperkuat pertumbuhan ekonomi sekaligus menjawab berbagai isu sosial di Indonesia.
Harga energi, bahan baku, dan transportasi telah melonjak berkat ekonomi yang kembali menggeliat dari periode lockdown, dan di saat yang sama rantai pasok mengalami tekanan.