Kalangan pengembang mengapresiasi pemerintah pusat yang memberikan insentif bagi bisnis properti berupa pemangkasan PPN. Giliran pemerintah daerah sekarang diminta ikut berkontribusi…
Pemerintgah mengeluarkan kebhijakan mengenai pemangkasan PPN untuk penjualan rumah tapak dan rumah susun. Kebijakan ini layak disebut sebagai stimulus konkret dibandingkan…
Dengan proses serah terima kunci tepat waktu karena proses pembangunan The Newton 1 yang tak terhambat walau pandemi membuat proyek The Newton 2 dilirik konsumen.
pekerjaan proyek ini sesuai dengan jadwal sebagai bukti komitmen kepada para pembeli, sekaligus bagian dari edukasi pasar bahwa Kyo merupakan proyek yang terpercaya.
Hunian dengan sirkulasi udara sehat dan fasilitas ruang hijau terbuka, sangat dibutuhkan saat pandemi. Untuk itu, PT Jakarta Indah Makmur mengembangkan apartemen Veranda…
Banjir di Jakarta dan sekitarnya sudah merupakan rutinitas dan hal itu tidak lagi menimbulkan kekhawatiran akan menekan harga properti baik rumah tapak maupun apartemen.
Blok 61006 adalah blok yang beberapa waktu lalu sempat dipersoalkan oleh konsumen karena pembangunannya tak segera dilakukan. Sebagian dari konsumen Meikarta sempat menuntut…
Hendro Gondokusumo, salah satu tokoh bisnis properti nasional, mengungkapkan bahwa pasar apartemen dengan harga lebih dari Rp1 miliar masih ada meski realisasi penjualannya…
Agar hunian yang mungil tersebut nyaman untuk ditempati maka ada beberapa hal yang perlu diperhatikan mulai dari pemilihan dan penataan furniture, hingga pemilihan warna.
Adapun konsep hunian yang disesuaikan dengan generasi milenial yakni konsep modern dynamic living. Konsep ini dianggap sangat cocok bagi kaum millennial, eksekutif muda,…
Embarcadero Bintaro menyediakan pilihan unit dengan 1, 2, dan 3 kamar tidur luas mulai 32 hingga 110 meter persegi dengan harga Rp600 juta hingga Rp2 miliar.
Apartemen Artis yang berlokasi di Melbourne, Australia, laku keras di Indonesia. Proyek hunian vertikal tersebut dikenbangkan oleh Crown Group, yang dikendalikan pengusaha…