Saat blusukan, Ganjar ditemani istrinya Siti Atiqoh, Ketua DPR RI Puan Maharani, putrinya Pinka Haprani, dan Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Charles Honoris.
Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo menemui para alumni Universitas Indonesia (UI) yang menyatakan dukungan untuknya jelang debat capres terakhir.
Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri bersama ketum partai pendukung dan sejumlah menteri Jokowi dijadwalkan akan menghadiri kampanye akbar Ganjar-Mahfud di GBK.
Agenda bagi pendukung Ganjar-Mahfud ini akan menghadirkan panggung hiburan yang diisi berbagai penampil ternama, mulai dari Slank, Tipe-X, hingga Deadsquad.
Calon presiden Anies Baswedan, Prabowo Subianto, dan Ganjar Pranowo memiliki visi misi di sektor teknologi informasi yang siap mereka wujudkan jika terpilih
Calon Wakil Presiden (Cawapres) nomor urut 03 Mahfud Md resmi mengundurkan diri dari Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam).