KPU menyampaikan bahwa hasil final perolehan suara Pemilu 2024 berdasarkan dari proses rekapitulasi berjenjang yang dimulai esok hari, Kamis (15/2/2024).
Berdasarkan quick count hasil Pilpres 2024 yang dirlis Indikator Politik Indonesia per 19.00 WIB, paslon nomor 02 mendapatkan suara tertinggi yaitu 57,91%.
TPN pasangan capres-cawapres Ganjar-Mahfud, Todung Mulya Lubis membeberkan klaim kecurangan pemilu yang ditemukan pihaknya hingga hari ini, Rabu (14/2/2024).
Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul di TPS 10 atau tempat Jokowi mencoblos. Sementara itu, Anies-Muhaimin menyusul dan Ganjar-Mahfud terbawah