Mahfud MD mengatakan kerap ada masalah-masalah teknis dan masalah psikologis di tingkat lembaga, sehingga rekomendasi Ombudsman RI tak bisa dijalankan.
Ombudsman Republik Indonesia telah meminta klarifikasi langsung kepada Kementerian Sekretariat Negara terkait laporan dugaan hilangnya dokumen hasil penyelidikan Tim Pencari…
Berdasarkan data perbandingan instansi kementerian sebagai terlapor, Kemenkum HAM beserta Kanwil dan jajarannya menempati posisi kedua dengan persentase 11%.
Ombudsman menilai pemerintah tidak konsisten dan cenderung membuat bingung bagi masyarakat terkait dengan kebijakan selama pandemi Covid-19 jelang akhir tahun.
Ombudsman menyatakan KPU telah menjalankan tindakan korektif dari Ombudsman RI yaitu memastikan dan mengupayakan pendistribusian kelengkapan APD hingga sektor tempat pemungutan…
Komisioner Ombudsman Republik Indonesia Ahmad Alamsyah Saragih menilai Pemkot Surabaya tidak sesuai dengan UU 28/2009 tentang Pajak dan Retribusi Daerah.
Kekhawatiran Ombudsman itu ditengarai oleh meningkatnya pergerakan orang dengan munculnya kemacetan di jalan raya, serta kepadatan kereta jalur komuter yang terus mendekati…
Bisnis, JAKARTA — Ombudsman Republik Indonesia berencana melakukan peninjauan sistemik terkait dengan sistem pengawasan industri keuangan di Indonesia menyusul maraknya kasus…
Dalam menyelesaikan masalah gagal bayar, diperlukan dukungan lembaga selain Kejagung untuk melakukan pembenahan hingga ke akar karena masalahnya multidimensi.