Menko Marves, Luhut Binsar Pandjaitan menyampaikan pesan khusus ke Prabowo Subianto selaku Presiden Terpilih di sela-sela rangkaian World Water Forum 2024.
Menkeu Sri Mulyani siap mengguyur insentif kepada Pemda yang punya infrastruktur air paling memadai guna memperluas distribusi air bersih bagi masyarakat.
pada hari pertama KTT World Water Forum Ke-10 di Bali, Senin (20/5/2024), Presiden Jokowi mengungkapkan komitmen RI dalam menjaga ketahanan air global.
Presiden Jokowi mengajak mengajak agar Indonesia dan Fiji untuk terus meningkatkan kerja sama konkret yang saling menguntungkan demi memperkuat Kawasan Pasifik.
Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan angkat bicara terkait perkembangan rencana investasi Tesla milik Elon Musk di Indonesia. Berikut ini penjelasannya.
Menteri ATR/Kepala BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengatakan pihaknya siap mendukung pengelolaan air yang berkelanjutan melalui berbagai kebijakan terkait
Lobi-lobi yang dilancarkan pemerintah, termasuk Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, berbuah keberhasilan Indonesia jadi tuan rumah World Water Forum 2024.
Uni Eropa diketahui akan meluncurkan inisiatif baru bersama dengan International Network of Basin Organizations (INBO) untuk mendukung kerjasama bidang air.