Simpanan bank atau DPK tumbuh 3,04% yoy pada November 2023, melambat dibandingkan pertumbuhan DPK pada bulan sebelumnya atau Oktober 2023 di level 3,43% yoy.
Kepala Departemen Komunikasi BI Erwin Haryono melaporkan posisi M2 tembus di angka Rp8.573,6 triliun atau tumbuh 3,3% secara tahunan (year-on-year/yoy).
Bank jumbo seperti PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI) dan PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA) diproyeksikan mencatatkan kinerja laba yang moncer pada akhir 2023
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. (BBRI) menyiapkan sejumlah langkah antisipasi agar dana nasabah aman dari penipuan digital seperti tarif transaksi.