Bisnis, JAKARTA — Indonesia telah masuk dalam jajaran lima negara dengan tingkat vaksinasi terbesar di dunia berkat upaya gencar vaksinasi yang dilakukan pemerintah. Vaksinasi…
Untuk vaksin booster non-program pemerintah atau mandiri, dapat dibiayai oleh perorangan atau badan usaha dan dilakukan di RS BUMN, RS Swasta, maupun klinik swasta.
Kemudian, ia akhirnya memperoleh vaksin booster karena kondisinya sudah fit. Sebelumnnya, ia sempat menanyakan vaksin merek apa yang akan didapatkan, ternyata vaksin Sinovac.
Pemerintah membutuhkan sekitar 230 juta dosis vaksin COVID-19 untuk kebutuhan vaksinasi booster yang menyasar sekitar 21 juta jiwa masyarakat Indonesia. Sekitar 113 juta…