PT Barito Pacific Tbk. membukukan pendapatan sebesar US$813 juta pada kuartal I/2022 atau tumbuh 12 persen dengan EBITDA konsolidasi sebesar US$134 juta.
Pertumbuhan kinerja Barito PAcific pada 2021 ditopang meningkatnya kinerja anak perusahaan petrokimia, Chandra Asri (TPIA), serta kontribusi yang solid dari bisnis panas…
Laba bersih Barito Pacific (BRPT) meningkat dari US$42,3 juta di 2020, menjadi US$109,1 juta atau Rp1,56 triliun di 2021 atau meningkat 157,5 persen di 2021.
Obligasi Berkelanjutan II Barito Pacific Tahap II Tahun 2022 yang akan diterbitkan tanpa warkat dengan jumlah pokok obligasi sebesar Rp750 miliar terdiri dari 3 seri.
Izin konsesi entitas anak BRPT, PT Rimba Equator Permai (REP), dicabut per 6 Januari 2022. Sementara itu, izin konsesi kawasan hutan PT Tunggal Agathis Indah Wood Industries…
Barito Pacific (BRPT) akan menggunakan capex salah satunya untuk persiapan pembangunan komplek petrokimia CAP2 sesuai dengan tahapan pekerjaan yang direncanakan.