Pelaku perjalanan diminta menunjukkan antigen (H-1) bagi yang sudah divaksin 2 kali atau PCR (H-3) bagi pelaku perjalanan yang baru divaksin 1 kali untuk moda transportasi…
Kaolisi masyarakat sipil menilai perubahan tarif PCR yang berulang kali terjadi tidak didasari untuk kepentingan kesehatan masyarakat, melainkan bisnis.
Pengguna kendaraan bermotor perseorangan, sepeda motor, kendaraan bermotor umum, maupun angkutan penyeberangan yang melakukan perjalanan jarak 250 km wajib tes PCR atau antigen.
Terdapat 3 pembaruan yang ditetapkan oleh Satgas Covid-19 dalam Addendum SE No.21/2021 tentang Ketentuan Perjalanan Orang Dalam Negeri Pada Masa Pandemi Covid-19.
Jika harga tes PCR lebih mahal dari tiket transportasi massal yang mayoritas digunakan masyarakat, Puan khawatir akan terjadi diskriminasi terhadap warga.
Harga tes PCR jadi Rp300.000 dinilai masih memberatkan sebagian besar kalangan masyarakat apalagi jika syarat itu diberlakukan untuk seluruh moda transportasi.
Penumpang pesawat tes PCR sebelum berangkat, dan Partai Demokrat menilai hal itu memberatkan masyarakat. Oleh karena itu, pemerintah diminta menanggung atau menurunkan tarif…