Saham KAEF sudah diperdagangkan sebanyak 12.713 kali dengan nilai tunr over Rp97,78 miliar atas 27,97 juta saham. Kapitalisasi pasar KAEF tercatat Rp19,11 triliun.
Vaksinasi berbayar akan memunculkan persepsi di masyarakat bahwa vaksin berbayar lebih bagus dan lebih aman dibandingkan vaksin gratis yang difasilitasi oleh pemerintah.
Saat ini, program vaksinasi yang sudah berjalan di Indonesia terdiri dari program vaksinasi pemerintah dan program vaksinasi Gotong Royong untuk korporasi.
Emiten farmasi PT Kimia Farma Tbk. (KAEF) vaksin yang akan digunakan untuk program vaksinasi Gotong Royong individu ini sudah mendapatkan alokasinya tersendiri.
Vaksin Gotong Royong Individu merupakan program yang beriringan dan saling mendukung dengan program vaksinasi yang sedang dijalankan pemerintah saat ini
Wakil Presiden Ma’ruf Amin mendorong peran serta lembaga swasta dalam program vaksinasi massal untuk membantu mempercepat target vaksinasi 2 juta per hari yang dicanangkan…
Pemerintah memperbarui aturan mengenai pelaksanaan vaksinasi dalam rangka penanggulangan pandemi Covid-19 untuk meningkatkan cakupan program vaksinasi nasional.
Hal itu ditegaskan Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi dalam keterangannya saat menyambut kedatangan 1.504.800 dosis vaksin AstraZeneca, Kamis (10/6/2021) malam.
Kegiatan vaksinasi Bank Mayapada diawali dengan vaksinasi kepada karyawan yang bekerja di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, dan Lampung.
Vaksin Covid-19 produksi Sinopharm telah mendapatkan persetujuan EUA di lebih dari 27 negara termasuk Indonesia, dan meraih EUL dari WHO pada 7 Mei 2021.