Bisnis, JAKARTA — Sejumlah emiten merancang aksi diversifikasi usaha melalui opsi akuisisi untuk mempercepat laju ekspansi perusahaan. Aksi tersebut mayoritas ditempuh oleh…
PT Indo Tambangraya Megah Tbk. (ITMG) berambisi menjadi perusahaan energi dengan diversifikasi bisnis ke pertambangan logam, gasifikasi batu bara, dan EBT.
Kiwoom Sekuritas Indonesia memberikan rating Overweight dengan target harga di Rp6.600 untuk saham PTRO melihat banyaknya upaya ekspansi bisnis yang dilakukan.
Indika Energy (INDY) kian getol melakukan diversifikasi bisnis. Kali ini,INDY mulai merambah ke bisnis distributor alat kesehatan hingga industri minyak atsiri.
Keputusan menambah kegiatan usaha ke produksi olesan dan susu bermula dari pengamatan atas produk top-seller Nippon Indosari (ROTI) yang memperlihatkan tren permintaan positif.
Indika Energy memaparkan pengembangan bisnis tambang emas direalisasikan melalui investasi di PT Masmindo Dwi Area, anak usaha Nusantara Resources Limited (NUS).
BKPM mencatat ada 30 perusahaan dari total 162 perusahaan yang sudah ada kepastian melakukan relokasi atau diversifikasi ke Indonesia dengan total rencana investasi sebesar…