Menurut Ridwan Kamil, di situasi pandemi kali ini Bisnis Indonesia tetap berupaya mengawal kebijakan pengembangan kawasan Metro Rebana yang diinisiasi Pemprov Jawa Barat.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan pihaknya berharap pada Gabungan Pengusaha Konstruksi Indonesia (Gapensi) Jawa Barat agar bersinergi dengan Pemerintah Provinsi…
Pemerintah Provinsi Jawa Barat dan Kementerian Perekonomian terus membahas terkait Daftar Masterlist Proyek Percepatan Pembangunan Provinsi Jawa Barat.
Pengembang kawasan PT Suryacipta Swadaya optimistis pemulihan ekonomi akan memberikan efek perbaikan pada 2021 ini, terutama pada mulai membaiknya arus investor masuk ke…
Pemerintah Provinsi Jawa Barat terus mematangkan rancangan Peraturan Presiden terkait percepatan pembangunan infrastruktur dan mendorong investasi dalam pengembangan kawasan…
Rapat terbatas Presiden Joko Widodo bersama para menteri dan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memutuskan agar Kertajati menjadi pusat Maintenance, Repair and Overhaul (MRO)…
Dengan adanya Kampus 2 Polman Bandung di Kabupaten Majalengka dapat menjadi motivasi untuk meningkatkan kreativitas dan inovasi masyarakat di Kabupaten Majalengka.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan peningkatan iklim investasi di Kawasan Metropolitan Rebana harus diimbangi dengan peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM)…
Kawasan Metropolitan Rebana adalah lumbung padi, memiliki luasan hutan yang masih terjaga. Sejumlah kepala daerah berkomitmen menjaga lahan pertanian dari ancaman alih fungsi.
Pemerintah Kabupaten Purwakarta memastikan akan mempermudah perizinan secara transparan dan efisien bagi investor yang akan berinvestasi di Purwakarta.
Pemerintah Kabupaten Purwakarta siap ikut andil dalam pemulihan ekonomi pascapandemi dengan mengoptimalkan devisa ekspor dari kawasan industri yang dimilikinya.