Pemerintah menetapkan suntikan vaksin booster hanya setengah dosis per orang dalam program vaksinasi penguat yang sudah berjalan mulai 12 Januari 2022.
Kementerian Kesehatan akhirnya menerbitkan surat edaran untuk dinas kesehatan provinsi, kabupaten, dan direktur rumah sakit di Indonesia terkait pelaksanaan vaksinasi booster.
Pemerintah memastikan kesiapan dua lokasi karantina bagi pelaku perjalanan luar negeri (PPLN) di Bali jika Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai dibuka sebagai salah satu…
Sejak varian Omicron dideteksi muncul di beberapa kota di Indonesia, Kota Yogyakarta juga melakukan uji laboratorium whole genome sequencing (WGS) di Universitas Gajah Mada…
Di beberapa negara seperti Belanda dan Spanyol telah menetapkan RT-LAMP sebagai salah satu metode setara RT-PCR yang digunakan untuk mendeteksi Covid-19.
Gubernur Bali sudah berpikir bijaksana di masa pandemi ini dengan memberikan ruang kreativitas kepada generasi muda untuk berkesenian dengan membuat ogoh-ogoh dan telah menjadi…
Pasien hanya perlu menjalani isolasi mandiri di rumah dengan diberikan suplemen vitamin maupun obat terapi tambahan yang telah diizinkan penggunaannya oleh pemerintah.